Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Prediksi Eks Bomber Milan soal Kiprah Guardiola di City

Kompas.com - 02/02/2016, 07:15 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

KOMPAS.com - Legenda Jerman sekaligus eks pemain AC Milan, Oliver Bierhoff, memprediksikan pelatih Bayern Muenchen, Josep Guardiola, bakal meraih kesuksesan saat kelak melatih Manchester City.

Kabar kepastian Guardiola melatih City terungkap melalui sebuah surat pengumuman yang bocor pada Senin (1/2/2016). Dalam surat itu tertulis bahwa Guardiola menyepakati kontrak di City selama tiga tahun.

Adanya informasi tersebut membuat sejumlah tokoh sepak bola memberikan tanggapannya, termasuk Bierhoff yang kini menjabat sebagai Manajer Bisnis tim nasional Jerman.

Bierhoff yang pernah membela AC Milan pada periode 1998-2001 itu pun menilai, Guardiola bakal menuai kesuksesan sebagai Manajer City.

Secara kebetulan pula, Bierhoff baru saja mengunjungi markas The Citizens beberapa hari yang lalu. Bierhoff mengaku takjub dengan infrastruktur klub rival sekota Manchester United tersebut.

"Baru-baru ini saya berada di Manchester dan melihat keadaan di sana. Manchester City bukan sekadar klub yang hanya menginvestasikan uang pada para pemainnya. Mereka punya rencana olahraga di balik itu semua," ujar Bierhoff.

"Dengan kehadiran Guardiola, mereka membeli begitu banyak kompetensi. Dia punya kemungkinan untuk membangun tim yang kuat di sana. Ini akan jadi kisah yang menarik untuk diikuti," tuturnya.

Karier Guardiola sebagai pelatih memang tergolong sukses. Pria berusia 45 tahun itu pernah mempersembahkan sejumlah gelar bergengsi untuk Barcelona dan Bayern Muenchen.

Guardiola masih menukangi Bayern Muenchen hingga akhir musim ini. Dengan demikian, dia masih berkesempatan untuk menambah koleksi gelarnya bersama FC Hollywood.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Badminton
Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Liga Lain
Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Internasional
Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Liga Spanyol
Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Badminton
Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Liga Inggris
Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Liga Inggris
Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com