Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ancelotti: Ronaldo Pemain Terbaik yang Pernah Saya Latih

Kompas.com - 01/10/2014, 07:05 WIB
KOMPAS.com - Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, memuji Cristiano Ronaldo sebagai pemain terbaik yang pernah dilatihnya.

Ancelotti sudah mengemban tugas sebagai pelatih untuk banyak pemain berbakat selama 19 tahun kariernya tersebut. Pria asal Italia tersebut pernah menjadi bos sejumlah tim elite Eropa, termasuk Juventus, AC Milan dan Chelsea.

Meskipun demikian, Ancelotti mengakui bahwa dia belum pernah menangani pemain sehebat Ronaldo, yang sudah mencetak 265 gol dalam 255 penampilannya bagi Madrid di semua kompetisi.

"Bukan tak hormat kepada yang lainnya, tetapi Cristiano adalah yang terbaik yang pernah saya latih," ujar Ancelotti kepada para wartawan, Selasa (30/9/2014).

Ancelotti mengatakan hal tersebut pada malam menjelang pertandingan Liga Champions antara timnya melawan Ludogorets, Rabu (2/10). Juara bertahan Liga Champions ini menjadi favorit untuk meraih kemenangan di Razgrad, tetapi pelatih berusia 55 tahun itu mengatakan tak ada jaminan mereka dengan mudah mendapatkan poin penuh, karena wakil Bulgaria itu hanya tidak beruntung ketika kalah 1-2 melawan Liverpool pada matchday pertama dua pekan lalu.

"Di kompetisi ini, saya tak berpikir ada tim yang kecil," ujarnya. "Kami tahu bagaimana sulitnya bermain melawan Ludogorets. Mereka melakoni pertandingan yang hebat di Anfield."

"Mereka tim yang dinamis, yang bermain dengan intensitas tinggi."

Ancelotti juga mengungkapkan bahwa dia bisa memakai lagi tenaga pemain belakang asal Portugal, Pepe, dalam laga di Grup B ini. Meskipun demikian, Ancelotti belum bisa memastikan apakah Pepe menjadi starter.

"Dia bisa bermain besok (Rabu). Kami akan melihat apakah saya bisa menempatkannya sejak awal," ujar mantan pelatih PSG ini. "Saya harus memutuskan apakah memecahkan tandem bek tengah Sergio Ramos dan (Raphael) Varane."

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com