Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persipura Ungguli Al-Qadsia 2-1

Kompas.com - 17/09/2014, 00:37 WIB
Ary Wibowo

Penulis

KUWAIT, KOMPAS.com - Persipura Jayapura unggul 2-1 atas Al Qadsia hingga akhir babak pertama pada leg pertama semifinal Piala AFC 2014 di Al-Sadaqua Walsalam Stadium, Selasa (16/9/2014).

Persipura tertinggal lebih dulu setelah Subotic mampu mencetak gol pada menit ke-11. Gol tersebut diciptakannya seusai menerima umpan Ebrahim dari sisi kiri lapangan pertahanan Persipura.

Kebobolan Persipura berusaha bangkit. Upaya skuad asuhan Jacksen F Tiago itu pun membuahkan hasil setelah Titus Bonai mempu mencatatkan namanya di papan skor pada menit ke-21.

Gol itu berawal dari aksi Tibo yang mencoba menusuk ke kotak penalti Qadsia dengan melakukan gerakan tipuan. Setelah bek lawan terkecoh, Tibo lalu melepaskan tendangan melengkung untuk menyamakan kedudukan 1-1.

Terus mencoba menekan pertahanan tim tuan rumah, Persipura akhirnya mampu membalikkan keadaan setelah bek Qadsia melakukan gol bunuh diri pada menit ke-32. Skor 2-1 untuk skuad Mutiara Hitam pun bertahan hingga babak pertama usai.

Susunan pemain:
Persipura: Yoo, Tjoe, Fandry Imbiri, Ruben, Tinus, Lim, Imanuel, Gerald, Pugliara, Tibo, Boaz
Pelatih: Jacksen F Tiago

Al Qadsia: Khaldi, Qahtani, Alvaro, Fadhel, Abdullahi, Sheikh, Hashan, Ebrahim, Amer, Mutowaa, Subotic
Pelatih: Antonio Puche

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Liga Italia
Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com