Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil dan Klasemen Liga Spanyol: Girona Nyaman di Puncak, Madrid-Barcelona Menang

Kompas.com - 22/01/2024, 07:30 WIB
Farahdilla Puspa,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Girona mempertahankan posisi di puncak klasemen Liga Spanyol 2023-2024 setelah menang telak atas Sevilla. 

Duel Girona vs Sevilla pada pekan ke-21 Liga Spanyol 2023-2024 di Stadion Montilivi, Senin (22/1/2024) dini hari WIB, tuntas dengan skor 5-1. 

Sevilla unggul lebih dulu lewat gol Isaar Romero Bernai (10'). Namun, Girona membalas dengan tiga gol beruntun berkat hattrick Artem Dovbyk (13', 15', 19'). 

Sepasang gol yang memastikan kemenangan Girona tercatat atas nama Viktor Tsyhankov (56'), dan Cristhian Stuani (89'). 

Baca juga: Hasil Real Madrid Vs Almeria 3-2: Kejutan 38 Detik, Gol Pundak Vinicius, Los Blancos Menang

Hasil tersebut membuat Girona nyaman di puncak klasemen Liga Spanyol 2023-2024 dengan perolehan 52 poin. 

Girona unggul satu angka atas Real Madrid yang terus mengejar di posisi kedua dengan nilai 51 poin. 

Real Madrid mendapat tambahan poin seusai mengalahkan Almeria di Stadion Santiago Bernabeu semalam. 

Tim berjuluk Los Blancos itu menang 3-2 berkat gol Jude Bellingham, Vinicius Junior, dan Dani Carvajal. 

Baca juga: Hasil Betis Vs Barcelona 2-4: Hattrick Ferran Torres Benamkan Sengatan Isco

Barcelona naik ke peringkat ketiga dengan 44 poin setelah menang 4-2 ketika bertamu ke markas Real Betis di Stadion Benito Villamarin dini hari tadi. 

Empat gol kemenangan Barca dicetak Ferran Torres (21', 48', 90+2') dan Joao Felix (90'). Barca mendapat tekanan dari Atletico Madrid yang belum bertanding. 

Atletico baru akan memainkan laga pekan ke-21 melawan Granada pada Selasa (23/1/2024) dini hari WIB. 

Hasil Liga Spanyol 

Minggu (21/1/2024) malam hingga Senin (22/1/2024) dini hari WIB

  • Osasuna vs Getafe 3-2
  • Real Madrid vs Almeria 3-1
  • Real Betis vs Barcelona 2-4
  • Girona vs Sevilla 5-1

Klasemen Liga Spanyol

No Klub D M S K -/+ P
1
Girona
21 16 4 1 26 52
2
Real Madrid
20 16 3 1 30 51
3
Barcelona
20 13 5 2 16 44
4
Athletic Club
21 12 5 4 17 41
5
Atlético Madrid
19 12 2 5 16 38
Klasemen selengkapnya

Keterangan:
No: Peringkat
D: Dimainkan
M: Menang
S: Seri
K: Kalah
-/+: Selisih Gol
P: Poin
*Update terakhir Senin (22/01/2024) pukul 05:16 WIB

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sanksi FIFA Tuntas, PSS Sleman Persiapkan Liga 1 Musim Depan

Sanksi FIFA Tuntas, PSS Sleman Persiapkan Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
Sorotan untuk Wasit Laga Timnas Indonesia di Piala AFF 2024

Sorotan untuk Wasit Laga Timnas Indonesia di Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Respons Shin Tae-yong soal Hasil Drawing ASEAN Cup 2024 Vs Vietnam

Respons Shin Tae-yong soal Hasil Drawing ASEAN Cup 2024 Vs Vietnam

Timnas Indonesia
Alasan Henderson dan Rashford Tak Masuk Skuad Inggris untuk Euro 2024

Alasan Henderson dan Rashford Tak Masuk Skuad Inggris untuk Euro 2024

Internasional
Akses Istimewa Passport Planet Persib Saat Nonton Laga Maung Bandung

Akses Istimewa Passport Planet Persib Saat Nonton Laga Maung Bandung

Liga Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia pada Piala AFF 2024

Jadwal Timnas Indonesia pada Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Fakta Bojan Hodak Empat Kali Final Beruntun, Peluang Juara di Persib

Fakta Bojan Hodak Empat Kali Final Beruntun, Peluang Juara di Persib

Liga Indonesia
Daftar Skuad Inggris untuk Euro 2024: Tanpa Rashford-Henderson, Ada Maguire

Daftar Skuad Inggris untuk Euro 2024: Tanpa Rashford-Henderson, Ada Maguire

Internasional
Toni Kroos Pensiun, Ruang Ganti Real Madrid Terguncang

Toni Kroos Pensiun, Ruang Ganti Real Madrid Terguncang

Liga Spanyol
Toni Kroos Gantung Sepatu Setelah Piala Eropa 2024

Toni Kroos Gantung Sepatu Setelah Piala Eropa 2024

Internasional
Hasil Lengkap Malaysia Masters 2024: Vito ke Babak Utama, Sabar/Reza Tersingkir

Hasil Lengkap Malaysia Masters 2024: Vito ke Babak Utama, Sabar/Reza Tersingkir

Badminton
Kata David Beckham Usai Klopp Pergi dari Liverpool: Luar Biasa...

Kata David Beckham Usai Klopp Pergi dari Liverpool: Luar Biasa...

Liga Inggris
Daftar 34 Pemain Timnas Putri Indonesia untuk Lawan Singapura

Daftar 34 Pemain Timnas Putri Indonesia untuk Lawan Singapura

Timnas Indonesia
Piala AFF 2024, Pelatih Vietnam Sebut Indonesia Kuat, Yakin Menang dan Juara

Piala AFF 2024, Pelatih Vietnam Sebut Indonesia Kuat, Yakin Menang dan Juara

Timnas Indonesia
Respons Media Vietnam Usai Segrup dengan Indonesia di Piala AFF 2024

Respons Media Vietnam Usai Segrup dengan Indonesia di Piala AFF 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com