Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Fakta Menarik Indonesia Vs Vietnam di Piala Asia 2023, Kenangan Pahit Troussier

Kompas.com - 18/01/2024, 23:55 WIB
Suci Rahayu,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.comTimnas Indonesia akan menjalani laga hidup dan mati untuk bisa merebut tiga poin perdana di Piala Asia 2023 Qatar.

Pada laga kedua babak penyisihan Grup D Piala Asia 2023, timnas Indonesia akan melawan Vietnam di Stadion Abdullah bin Khalifa Stadium, Qatar, Jumat (19/1/2024) malam WIB.

Laga melawan Vietnam menjadi kesempatan besar bagi Indonesia untuk bisa mengamankan tiga poin. Sebab, dari segi kekuatan, kedua tim cukup berimbang dan sama-sama berasal dari Asia Tenggara.

Namun, memburu kemenangan atas Vietnam bukan hal yang mudah. Dalam beberapa pertemuan terakhir, Marselino Ferdinan dkk sering kesulitan meraih kemenangan atas rivalnya itu.

Baca juga: Indonesia Vs Vietnam, Janji Shin Tae-yong: Saya Punya Gaya Sendiri

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, pun menegaskan Garuda akan tampil all out untuk bisa merebut kemenangan dari Vietnam.

Tim siap bermain terbuka meladeni permainan Vietnam yang sebelumnya sempat membuat Jepang kesulitan. Ia tak akan menerapkan strategi dengan bermain lebih bertahan dan mengandalkan counter attack.

Namun, ia akan meladeni permainan Vietnam dengan strategi yang sudah disiapkan.

"Saya menyukai gaya saya sendiri, saya hanya ingin mencoba melakukannya. Saya meminta pemain untuk bermain sesuai instruksi," ujar pelatih asal Korea Selatan itu.

"Meski waktu kami terbatas, saya melihat mereka terus berkembang. Kami tidak akan menampilkan gaya bola kuno counter attack, kick and rush, besok," ujarnya.

Baca juga: Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Vietnam di Piala Asia 2023

Berikut ini 5 fakta menarik jelang laga Vietnam vs Indonesia yang telah dihimpun Kompas.com:

1. Kesempatan Indonesia Ungguli Vietnam

Kedua tim sudah bertemu sebanyak 27 kali. Hasilnya sama-sama meraih 8 kemenangan dan 11 laga lainnya berakhir imbang.

Jika mampu mengalahkan Vietnam di laga kedua babak penyisihan Grup D Piala Asia 2023 ini, Indonesia bakal mengungguli tim berjuluk The Golden Star itu dari segi head to head kedua tim.

2. Puasa Kemenangan atas Vietnam sejak 2016

Ambisi timnas Indonesia mengalahkan Vietnam sedikit terbebani dengan catatan buruk tak pernah menang atas lawannya itu sejak tahun 2016.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Badminton
PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

Timnas Indonesia
Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Liga Italia
Alasan Ten Hag Yakin Akan Bertahan di Manchester United

Alasan Ten Hag Yakin Akan Bertahan di Manchester United

Liga Inggris
Menilik Statistik Perjuangan Timnas U23 Indonesia di Piala Asia-Playoff Olimpiade

Menilik Statistik Perjuangan Timnas U23 Indonesia di Piala Asia-Playoff Olimpiade

Timnas Indonesia
Exco PSSI Ungkap Reaksi Ernando Ari soal Marteen Paes

Exco PSSI Ungkap Reaksi Ernando Ari soal Marteen Paes

Timnas Indonesia
Championship Series: Hindari Sanksi Komdis, Persib Imbau Bobotoh

Championship Series: Hindari Sanksi Komdis, Persib Imbau Bobotoh

Liga Indonesia
Timnas U17 Putri Indonesia Jalani Hal Penting dan Dasar Jelang Vs Korea Utara

Timnas U17 Putri Indonesia Jalani Hal Penting dan Dasar Jelang Vs Korea Utara

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Ten Hag Tak Menyesal Sedetik Pun Latih MU

Man United Vs Arsenal, Ten Hag Tak Menyesal Sedetik Pun Latih MU

Liga Inggris
Opsi Persib Perpanjang Kontrak Pelatih Bojan Hodak, Durasi Panjang…

Opsi Persib Perpanjang Kontrak Pelatih Bojan Hodak, Durasi Panjang…

Liga Indonesia
Al Hilal Juara Liga Arab Saudi, Tak Terkalahkan, Sisihkan Al Nassr-Ronaldo

Al Hilal Juara Liga Arab Saudi, Tak Terkalahkan, Sisihkan Al Nassr-Ronaldo

Liga Lain
Perundungan Siber Suporter Sepak Bola Indonesia dan Peran Penting PSSI

Perundungan Siber Suporter Sepak Bola Indonesia dan Peran Penting PSSI

Internasional
Hasil Sprint Race MotoGP Perancis: Jorge Martin Menang, Disusul Marquez dan Vinales

Hasil Sprint Race MotoGP Perancis: Jorge Martin Menang, Disusul Marquez dan Vinales

Motogp
Klasemen Liga Inggris: Man City Geser Arsenal, Singkirkan Liverpool

Klasemen Liga Inggris: Man City Geser Arsenal, Singkirkan Liverpool

Liga Inggris
Klasemen Liga Italia: Milan dan Inter Pesta Gol, Bologna Salip Juventus

Klasemen Liga Italia: Milan dan Inter Pesta Gol, Bologna Salip Juventus

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com