Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Real Madrid Vs Osasuna 4-0, Jude Bellingham Samai Level CR7

Kompas.com - 07/10/2023, 23:24 WIB
Firzie A. Idris

Penulis

KOMPAS.com - Hasil laga Liga Spanyol Real Madrid vs Osasuna, Sabtu (7/10/2023), diwarnai oleh dua gol Jude Bellingham dan satu masing-masing dari Vinicius Jr serta Joselu.

Hasil 4-0 kontra Osasuna ini menjadi kemenangan keempat beruntun Real Madrid di semua kompetisi setelah pasukan Carlo Ancelotti kalah dari Atletico Madrid.

LINE UP REAL MADRID

Carlo Ancelotti menurunkan Aurelien Tchouameni sebagai bek tengah di tengah badai cedera yang menimpa.

Luka Modric, Joselu, serta Ferland Mendy kembali ke starting eleven.

Joselu selalu mencetak gol apabila bermain di Santiago Bernabeu musim ini.

Osasuna berada dalam performa kuat dengan tiga kemenangan dari empat laga tandang terakhir di LALIGA.

JALANNYA LAGA

Baru sembilan menit berselang, Jude Bellingham lagi-lagi mencetak gol.

Pergerakan dimulai oleh Luka Modric yang memberi bola ke Dani Carvajal. Bek kanan tersebut meneruskan si kulit bundar ke Bellingham yang menaklukkan kiper Sergio Herrera dengan tenang.

Ini adalah gol ketujuh Jude Bellingham dari delapan laga LALIGA pertamanya, terbanyak bagi seorang pemain Real sejak Cristiano Ronaldo pada Desember 2009.

Osasuna setidaknya bereaksi dengan baik setelah ketertinggalan tersebut dan beberapa kali merepotkan lini tengah Real Madrid. Namun,barisan pertahanan Madrid masih bisa bertahan.

Real Madrid justru menggandakan kedudukan pada menit ke-25. Fede Valverde memberikan bola kepada Vinicius yang membobol gawang Herrera dari jarak jauh.

Penyerang Real Madrid, Vinicius Jr, merayakan gol ke gawang Osasuna pada laga Liga Spanyol di Stadion Santiago Bernabeu, Sabtu (7/10/2023).AFP/PIERRE-PHILIPPE MARCOU Penyerang Real Madrid, Vinicius Jr, merayakan gol ke gawang Osasuna pada laga Liga Spanyol di Stadion Santiago Bernabeu, Sabtu (7/10/2023).

Setengah jam laga berlangsung dan Real Madrid menguasai laga dengan penguasaan bola mencapai 72 persen berbanding hanya 28.

Babak pertama pun berakhir dengan keunggulan Real Madrid 2-0.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Juventus Vs Napoli di Liga Italia

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Juventus Vs Napoli di Liga Italia

Liga Italia
Shayne Pattynama Hengkang dari Viking FK: Mau Tetap di Eropa, Terima Tawaran Asia

Shayne Pattynama Hengkang dari Viking FK: Mau Tetap di Eropa, Terima Tawaran Asia

Liga Lain
Eks Juventus Ini Awalnya Tidak Tahu Persib, Kini Menantikan Pertarungan Lawan Nainggolan

Eks Juventus Ini Awalnya Tidak Tahu Persib, Kini Menantikan Pertarungan Lawan Nainggolan

Liga Indonesia
PSM Vs Bhayangkara FC, Tidak Mainkan Radja Nainggolan, The Guardians Tak Mau Konsentrasi Terganggu Absennya Pemain Lawan

PSM Vs Bhayangkara FC, Tidak Mainkan Radja Nainggolan, The Guardians Tak Mau Konsentrasi Terganggu Absennya Pemain Lawan

Liga Indonesia
Cedera Bayangi Fajar Alfian Jelang BWF World Tour Finals 2023

Cedera Bayangi Fajar Alfian Jelang BWF World Tour Finals 2023

Badminton
Penerapan VAR Tergantung Kesiapan Semua Elemen Sepak Bola Indonesia

Penerapan VAR Tergantung Kesiapan Semua Elemen Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
BWF World Tour Finals 2023: PBSI Targetkan 2 Wakil Tembus Final

BWF World Tour Finals 2023: PBSI Targetkan 2 Wakil Tembus Final

Badminton
Rekap Putaran Akhir Final Four Livoli Divisi Utama 2023

Rekap Putaran Akhir Final Four Livoli Divisi Utama 2023

Sports
PSM Vs Bhayangkara, Witan Jadi Hantu untuk PSM

PSM Vs Bhayangkara, Witan Jadi Hantu untuk PSM

Liga Indonesia
Presiden FIFA Ingin Lihat Aksi Messi hingga Piala Dunia 2034

Presiden FIFA Ingin Lihat Aksi Messi hingga Piala Dunia 2034

Internasional
Cerita Gelandang Argentina Soal Larangan Messi di Piala Dunia 2022

Cerita Gelandang Argentina Soal Larangan Messi di Piala Dunia 2022

Internasional
Bicara Persaingan Gelar Liga Inggris, Klopp Perhitungkan Man United

Bicara Persaingan Gelar Liga Inggris, Klopp Perhitungkan Man United

Liga Inggris
Kalah dari West Ham, Spurs Punya Catatan Tak Diinginkan di Premier League

Kalah dari West Ham, Spurs Punya Catatan Tak Diinginkan di Premier League

Liga Inggris
Jadwal Bhayangkara FC Setelah Laga PSM, Potensi Debut Radja Nainggolan

Jadwal Bhayangkara FC Setelah Laga PSM, Potensi Debut Radja Nainggolan

Liga Indonesia
Jadwal Liga 1 Pekan Ini: PSM Vs Bhayangkara, Persebaya Vs Persija

Jadwal Liga 1 Pekan Ini: PSM Vs Bhayangkara, Persebaya Vs Persija

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com