Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Link Live Streaming LASK Vs Liverpool di Pentas Liga Europa 2023-2024

Kompas.com - 21/09/2023, 22:00 WIB
Leonardo Juan Ruiz Febrian,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Liverpool akan melawan LASK dalam pertandingan Grup E Liga Europa musim 2023-2024.

Liverpool melakoni laga tandang ke Raiffeisen Arena, Austria pada Kamis (21/9/2023) malam pukul 23.45 WIB.

Link live streaming LASK Leinz vs Liverpool akan tertera di akhir artikel ini.

Pertandingan ini merupakan laga perdana bagi kedua tim di benua Eropa. The Reds, julukan Liverpool, membawa 23 pemain ke markas lawan.

Trent Alexander Arnold (TAA) dan Thiago dipastikan absen karena cedera. TAA mengalami cedera hamstring ketika Liverpool melawan Aston Villa sebelum jeda internasional.

Baca juga: Prediksi Skor dan Susunan Pemain LASK Linz Vs Liverpool di Liga Europa

Menjelang laga nanti, pelatih Liverpool Juergen Klopp mengatakan akan menghadapi laga ini dengan serius.

"Kami serius pada pertandingan ini dan kami akan mewujudkannya. Mereka menggunakan sayap dengan sangat baik, tendangan bebas yang bagus."

"Jadi tidak akan mudah dan jika anda membiarkan mereka bermain, mereka akan menggunakan kesempatan itu," ujar Klopp dilansir dari Liverpoolfc.com.

Kapten Liverpool Virgil van Dijk memberi tanggapan mengenai The Reds yang bermain di Liga Europa.

"Apa yang kami dapatkan adalah Liga Europa, jadi kami akan pergi untuk memberikan segala yang kami miliki dan kami akan memberikan itu, semua yang kami miliki," ujar pemain asal Belanda.

Van Dijk diperkirakan akan bermain pada laga ini setelah absen dalam dua pertandingan Liga Inggris musim 2023-2024 karena sanksi kartu merah yang diterimanya.

Baca juga: Jadwal Liga Europa, Liverpool Lawan LASK, Ajax Vs Marseille

Liverpool menjadi salah satu kandidat yang difavoritkan untuk memenangkan Liga Europa musim 2023-2024.

"Kami harus tetap tenang dan apapun yang orang katakan dari berbagai penjuru dunia atau tuliskan, kami tidak punya pengaruh pada itu, jadi kami tidak perlu khawatir atau memikirkan tentang itu, lainnya," ujar Van Dijk.

Di sisi LASK, Tobias Anselm, Peter Michorl, Lenny Pintor, Adil Taoui dan Philipp Wiesinger tidak akan bermain dalam laga nanti.

Pelatih Lask, Thomas Sageder, mengaku suatu kehormatan bagi timnya bertanding melawan Liverpool.

Sebelum laga ini, kedua tim meraih hasil positif pada laga terakhir di liga masing-masing.

Liverpool menang 3-1 atas Wolves dan Lask berhasil menaklukan Austria Klagenfurt dengan skor 3-1.   

Prediksi susunan pemain LASK vs Liverpool 

LASK (3-4-3): 1-Tobias Lawal; 5-Philipp Ziereis, 16-Andres Andrade, 33-Felix Luckeneder; 29-Florian Flecker, 18-Branko Jovicic, 30-Sascha Horvath, 2-George Bello; 9-Marin Ljubicic, 10-Robert Zulj, 24-Elias Havel.

Pelatih: Thomas Sageder

Liverpool (4-3-3): 1-Alisson; 26-Andy Robertson, 78-Jarell Quansah, 4-Van Dijk, 2-Joe Gomez; 38-Ryan Gravenberch, 3-Wataru Endo, 19-Harvey Elliott; 7-Luis Diaz, 20-Diogo Jota, 11-Mohamed Salah. 

Pelatih: Jurgen Klopp

Link live streaming LASK vs Liverpool

Laga LASK vs Liverpool pada Grup E Liga Eropa musim 2023-2024 bisa disaksikan secara streaming melalui link berikut >>> LINK. 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Aston Villa Vs Liverpool: Drama 6 Gol dan 1 'Bunuh Diri', Laga Tuntas Seri

Hasil Aston Villa Vs Liverpool: Drama 6 Gol dan 1 "Bunuh Diri", Laga Tuntas Seri

Liga Inggris
Kylian Mbappe dan Presiden PSG Ribut di Ruang Ganti, Dinding Sampai Bergetar

Kylian Mbappe dan Presiden PSG Ribut di Ruang Ganti, Dinding Sampai Bergetar

Liga Lain
Timnas Putri Indonesia Akan Melawan Singapura pada FIFA Matchday

Timnas Putri Indonesia Akan Melawan Singapura pada FIFA Matchday

Timnas Indonesia
Olivier Giroud Akan Tinggalkan Milan, Ucapkan Terima Kasih ke Maldini

Olivier Giroud Akan Tinggalkan Milan, Ucapkan Terima Kasih ke Maldini

Liga Italia
Olimpiade Paris 2024: Media China Sebut Jonatan Sebagai Ancaman

Olimpiade Paris 2024: Media China Sebut Jonatan Sebagai Ancaman

Badminton
Bali United Vs Persib, Nick Kuipers Menilai Maung Bandung Punya Keuntungan

Bali United Vs Persib, Nick Kuipers Menilai Maung Bandung Punya Keuntungan

Liga Indonesia
Sambut Piala Soeratin, PS Ebod Jaya Kebumen Seleksi Ratusan Pemain Lokal

Sambut Piala Soeratin, PS Ebod Jaya Kebumen Seleksi Ratusan Pemain Lokal

Liga Indonesia
Jadwal Liga Inggris: Lawatan Liverpool dan Partai Sulit Man City

Jadwal Liga Inggris: Lawatan Liverpool dan Partai Sulit Man City

Liga Inggris
Bintang Como Patrick Cutrone Cerita Peran Mendiang Ayah dan Kebanggaan Promosi Sebagai Putra Daerah

Bintang Como Patrick Cutrone Cerita Peran Mendiang Ayah dan Kebanggaan Promosi Sebagai Putra Daerah

Liga Italia
Thailand Open 2024: Gregoria dkk Antisipasi Faktor Angin Saat Bertanding

Thailand Open 2024: Gregoria dkk Antisipasi Faktor Angin Saat Bertanding

Badminton
Harapan Pemain Persib soal VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024

Harapan Pemain Persib soal VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Thailand Open 2024, Ester dan Komang Bawa Spirit Piala Uber

Thailand Open 2024, Ester dan Komang Bawa Spirit Piala Uber

Badminton
Bali United Vs Persib: Hodak Ogah Lihat Masa Lalu, Ujian Angin Kencang

Bali United Vs Persib: Hodak Ogah Lihat Masa Lalu, Ujian Angin Kencang

Liga Indonesia
Patrick Cutrone Bawa Como Promosi, Kelahiran Kembali Titisan Inzaghi

Patrick Cutrone Bawa Como Promosi, Kelahiran Kembali Titisan Inzaghi

Liga Italia
Indra Sjafri Buka Kans Pemain Keturunan Perkuat Timnas U20 Indonesia

Indra Sjafri Buka Kans Pemain Keturunan Perkuat Timnas U20 Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com