Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Teror untuk Messi

Kompas.com - 18/07/2023, 09:00 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber BolaSport


KOMPAS.com - Saat ini, Amerika Serikat sedang demam Lionel Messi setelah bintang asal Argentina tersebut diperkenalkan sebagai pemain baru Inter Miami pada Minggu (16/7/2023).

Namun, Messi akan menghadapi sejumlah tekanan saat berkarier di sana karena tidak semua daerah menyambut ramah sang superstar.

Tak semua yang berkaitan dengan Messi diterima secara terbuka oleh publik AS. Seperti yang terjadi dalam duel terbaru mereka di MLS 2023, Sabtu (15/7/2023).

Baca juga: Link Pembelian Jersey Lionel Messi di Inter Miami, Termurah Rp 1,5 Juta

Dua hari sebelum momen perkenalan Messi, Inter Miami bertandang ke markas St Louis City SC di Venue CITYPARK.

Suporter tuan rumah melakukan sterilisasi untuk menjauhkan euforia Messi di daerah kekuasaan mereka.

Larangan itu diterapkan di area "Supporter Section" yang diduduki fan St Louis.

Menurut regulasi yang tertuang dalam memo, pendatang yang berada di zona tersebut tak diperbolehkan memakai atau membawa semua hal berbau Messi.

Sampai-sampai kostum Grandoli, klub Messi saat kanak-kanak, pun dilarang berseliweran.

"Semua jersei Messi, kaus, dan perlengkapan lain - Miami, Argentina, Paris Saint-Germain, Newell's Old Boys, dan Grandoli," bunyi larangan di pengumuman tersebut.

Suporter lawan memang kerap menjadikan transfer legenda ke Barcelona itu ke Inter Miami sebagai bahan olokan.

Penggemar Inter Miami menunggu kedatangan Lionel Messi di Stadion DRV PNK, Florida, Amerika Serikat, Selasa (11/7/2023). Terkini, Messi akan diperkenalkan sebagai pemain Inter Miami dalam acara yang dijadwalkan berlangsung pada Senin (17/7/2023) pagi WIB.AFP/CHANDAN KHANNA Penggemar Inter Miami menunggu kedatangan Lionel Messi di Stadion DRV PNK, Florida, Amerika Serikat, Selasa (11/7/2023). Terkini, Messi akan diperkenalkan sebagai pemain Inter Miami dalam acara yang dijadwalkan berlangsung pada Senin (17/7/2023) pagi WIB.

Dalam laga St Louis vs Miami, ada sebuah momen kala seorang suporter muda tertangkap kamera menunjukkan foto editan Messi dengan wajah tua di tribune.

Aksinya pun viral di media lokal dan lini masa.

Saat itu kedudukan 2-0 bagi tuan rumah, yang bertambah menjadi tiga gol tanpa balas hingga Miami pulang dengan rekor makin buruk.

Klub milik David Beckham tak pernah menang 11 laga beruntun di MLS dan terperosok makin dalam di dasar klasemen Wilayah Timur.

Mereka cuma mengais 18 poin dari 22 partai.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Singapore Open 2024, Gregoria Kandas di Semifinal, Takluk dari Juara Bertahan

Hasil Singapore Open 2024, Gregoria Kandas di Semifinal, Takluk dari Juara Bertahan

Badminton
Real Madrid, di Antara Dewi Fortuna dan Saraf Baja

Real Madrid, di Antara Dewi Fortuna dan Saraf Baja

Liga Champions
Malik Risaldi Dipanggil Timnas Indonesia, Mau Cepat Adaptasi dengan Gaya STY

Malik Risaldi Dipanggil Timnas Indonesia, Mau Cepat Adaptasi dengan Gaya STY

Timnas Indonesia
Persib Juara Liga 1 2023-2024: Maung Bandung Superior, Transisi Luar Biasa

Persib Juara Liga 1 2023-2024: Maung Bandung Superior, Transisi Luar Biasa

Liga Indonesia
Como 1907 Bakal Jadi Tim 'Musafir' Serie A, Pakai Kandang Verona

Como 1907 Bakal Jadi Tim "Musafir" Serie A, Pakai Kandang Verona

Liga Italia
Dortmund Vs Madrid: Aura Spesial El Real yang Bikin Lawan Ketakutan

Dortmund Vs Madrid: Aura Spesial El Real yang Bikin Lawan Ketakutan

Liga Champions
BERITA FOTO: Persib Juara Liga 1 2023-2024, Akhir 10 Tahun Penantian

BERITA FOTO: Persib Juara Liga 1 2023-2024, Akhir 10 Tahun Penantian

Liga Indonesia
Ciro Alves Antar Persib Juara Liga 1, Sebut Bobotoh Pemain Terbaik

Ciro Alves Antar Persib Juara Liga 1, Sebut Bobotoh Pemain Terbaik

Liga Indonesia
Madrid Siap Umumkan Mbappe 48 Jam Usai Final Liga Champions

Madrid Siap Umumkan Mbappe 48 Jam Usai Final Liga Champions

Liga Spanyol
Prediksi EA Sports FC: Dortmund Kalahkan Madrid dengan 10 Pemain di Final

Prediksi EA Sports FC: Dortmund Kalahkan Madrid dengan 10 Pemain di Final

Liga Champions
Manajer Timnas U20 Ungkap Tujuan Kedatangan Fabregas

Manajer Timnas U20 Ungkap Tujuan Kedatangan Fabregas

Liga Indonesia
Para Juara Milklife Soccer Tangerang

Para Juara Milklife Soccer Tangerang

Liga Indonesia
Persib Bandung Juara, Erick Thohir Beri Ucapan Selamat

Persib Bandung Juara, Erick Thohir Beri Ucapan Selamat

Liga Indonesia
Kabar Transfer: Antonio Conte ke Napoli, Mourinho Menuju Fenerbahce

Kabar Transfer: Antonio Conte ke Napoli, Mourinho Menuju Fenerbahce

Liga Lain
Tangis Ronaldo Pecah Usai Gagal Bawa Al Nassr Juara Piala Raja Arab Saudi

Tangis Ronaldo Pecah Usai Gagal Bawa Al Nassr Juara Piala Raja Arab Saudi

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com