Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Klasemen Liga Inggris: Arsenal Terpeleset, Kans Man City Pangkas Jarak

Kompas.com - 12/02/2023, 05:26 WIB
Farahdilla Puspa,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Arsenal terpeleset di markas saat menjamu Brentford pada pekan ke-23 Premier League atau Liga Inggris 2022-2023. 

Laga Arsenal vs Brentford di Stadion Emirates, Sabtu (11/2/2023) malam WIB, berakhir tanpa pemenang dengan skor 1-1.

The Gunners, julukan Arsenal, membuka keunggulan terlebih dahulu pada menit ke-66 lewat aksi Leandro Trossard. 

Keunggulan Arsenal tak bertahan lama. Brentford lantas menyamakan skor melalui gol Ivan Toney pada menit ke-74. 

Baca juga: Hasil Liga Inggris: Leicester Vs Tottenham 4-1, Chelsea-Arsenal Tertahan

Hasil ini membuat Arsenal tanpa kemenangan dalam dua laga terakhir. Sebelumnya, Arsenal tumbang 0-1 dari Everton. 

Skuad suhan Mikel Arteta itu masih memimpin klasemen Liga Inggris dengan 51 poin. Namun, Arsenal mendapat ancaman dari tim-tim rival khususnya Manchester City 

Man City mengejar di posisi kedua dengan catatan 45 poin. Tim berjuluk The Citizens itu baru akan bertanding malam ini melawan Aston Villa. 

Kemenangan atas Aston Villa akan membuat Man City mengoleksi 48 poin dan mengikis jarak dengan Arsenal menjadi tiga angka. 

Baca juga: Real Madrid Juara Piala Dunia Antarklub, Toni Kroos Ukir Rekor Tak Tertandingi

Menariknya, Arsenal dan Manchester City akan saling berhadapan pada laga tunda pekan ke-12 Liga Inggris di Stadion Emirates, Kamis (16/2/2023) dini hari WIB. 

Klasemen Liga Inggris

No Klub D M S K -/+ P
1
Arsenal
21 16 3 2 28 51
2
Man City
21 14 3 4 32 45
3
Man United
22 13 4 5 8 43
4
Newcastle
22 10 11 1 22 41
5
Tottenham
23 12 3 8 7 39
Klasemen selengkapnya

Keterangan:
No: Peringkat
D: Dimainkan
M: Menang
S: Seri
K: Kalah
-/+: Selisih Gol
P: Poin
*Update terakhir Minggu (12/02/2023) pukul 03:36 WIB

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Timnas Indonesia
Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Badminton
Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com