Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rekor Pecah Lagi, Lionel Messi Terlibat Langsung dalam 20 Gol di Piala Dunia

Kompas.com - 14/12/2022, 03:46 WIB
Firzie A. Idris

Penulis

KOMPAS.com - Megabintang Argentina, Lionel Messi, kembali menciptakan sejarah pada laga semifinal Piala Dunia 2022 kontra Kroasia pada Rabu (14/12/2022) dini hari WIB.

Lionel Messi menjadi bintang pada laga semifinal Piala Dunia 2022 di Lusail Stadium tersebut dengan mencetak gol penalti yang membuka keunggulan Argentina.

Dirinya juga memberikan assist ciamik untuk gol kedua Julian Alvarez pada laga tersebut.

Gol Messi membawanya ke catatan 11 gol bagi Argentina di Piala Dunia, sebuah rekor baru bagi Albiceleste yang sebelumnya dipegang oleh Gabriel Omar Batistuta (10).

Terlebih, Messi datang ke Qatar tanpa pernah mencetak gol di babak knockout Piala Dunia. Sekarang, dia telah mencetak gol di babak 16 besar (vs Australia), babak perempat final (vs Belanda), dan babak semifinal ini.

Baca juga: Argentina Vs Kroasia: Cetak Gol, Messi Lampaui Rekor Batistuta

Tak hanya itu, 11 gol Messi di Piala Dunia dilengkapi dengan sembilan assist.

Dikutip dari akun statistik sepak bola @2010MisterChip, jumlah 20 kontribusi gol langsung ini adalah yang terbanyak sepanjang sejarah Piala Dunia.

Sebelumnya, Messi berdiri sejajar dengan Miroslav Klose (Jerman, 16 gol dan 3 assist), Ronaldo Nazario (Brasil, 15 gol dan 4 assist), Gerd Mueller (Jerman, 14 gol dan 5 assist), dan Pele (Brasil, 12 gol dan 7 assist).

Lionel Messi mendapatkan gol sekaligus assist pertamanya di ajang turnamen empat tahunan ini saat Argentina menang 6-0 pada laga fase grup Piala Dunia 2006 kontra Serbia-Montenegro.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang


Terkini Lainnya

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Ten Hag Bela Casemiro setelah Man United Digilas Crystal Palace

Ten Hag Bela Casemiro setelah Man United Digilas Crystal Palace

Liga Inggris
Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Badminton
Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com