Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jelang Hadapi MU, Liverpool Siapkan Amunisi Ini

Kompas.com - 20/08/2022, 16:53 WIB
Josephus Primus

Penulis

LIVERPOOL, KOMPAS.com - Salah satu laga yang bakal dinanti para pecinta Premier League pada pekan depan adalah pertandingan antara Manchester United (MU) versus Liverpool.

Setan Merah, julukan MU akan menjamu Liverpool pada Selasa (23/8/2022) pukul 02.00 WIB.

Untuk sementara, MU masih menuai hasil jeblok usai menelan dua kali kekalahan beruntun.

Bertengger di posisi 20 alias nomor buncit, MU kebobolan 6 gol dan hanya mampu menceploskan gol semata wayang.

Sebaliknya, Liverpool terbilang lebih jemawa jika dibandingkan MU.

Liverpool yang nangkring di posisi 12 mengantongi 2 poin dari hasil 2 kali pertandingan.

Liverpool memasukkan 3 gol tapi kemasukan 3 gol pula.

Satu pekan sebelum laga itu, Liverpool mencatatkan informasi terkini.

Liverpool menyiapkan "amunisi" baru berkenaan dengan kontrak sponsornya.

Baca juga: Casemiro Pertimbangkan Tawaran Manchester United

Tiga

Liverpool telah mengumumkan perpanjangan tiga tahun kemitraan mereka dengan Nivea Men.

Merek perawatan kulit ini telah menjadi pemasok perawatan klub sepak bola Inggris sejak 2015.

Sementara, kontrak baru keduanya sekarang berjalan hingga 2026.

Tidak ada angka untuk pembaruan yang dilaporkan tetapi akun Liverpool untuk tahun keuangan 2020-2021 mengungkapkan sedikit peningkatan total pendapatan komersial.

Peningkatan itu dari posisi Rp 3,854 triliun menjadi Rp 3,855 triliun.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Finis ke-5 di Asian Relays Championships 2024, Persiapan SEA Games 2025

Indonesia Finis ke-5 di Asian Relays Championships 2024, Persiapan SEA Games 2025

Olahraga
Daftar Skuad Irak Saat Melawan Timnas Indonesia

Daftar Skuad Irak Saat Melawan Timnas Indonesia

Liga Indonesia
Putri KW Lolos ke 8 Besar Malaysia Masters 2024, Prinsip Jadi Kunci Kemenangan

Putri KW Lolos ke 8 Besar Malaysia Masters 2024, Prinsip Jadi Kunci Kemenangan

Badminton
Malaysia Masters 2024: Lolos Perempat Final, Rehan/Lisa Sempat Buru-buru dan Takut

Malaysia Masters 2024: Lolos Perempat Final, Rehan/Lisa Sempat Buru-buru dan Takut

Badminton
Final Championship Series Liga 1, 'Cocoklogi' Persib Juara 1994, 2014, Dejavu 2024?

Final Championship Series Liga 1, "Cocoklogi" Persib Juara 1994, 2014, Dejavu 2024?

Liga Indonesia
Hasil Malaysia Masters 2024: Putri KW dan Rehan/Lisa ke Perempat Final

Hasil Malaysia Masters 2024: Putri KW dan Rehan/Lisa ke Perempat Final

Badminton
Bek Selangor FC Jadi Korban Perampokan, Kehilangan Motor hingga Paspor

Bek Selangor FC Jadi Korban Perampokan, Kehilangan Motor hingga Paspor

Internasional
Kieran McKenna Tertarik ke Chelsea, Siap Gantikan Pochettino

Kieran McKenna Tertarik ke Chelsea, Siap Gantikan Pochettino

Liga Inggris
Lookman Bawa Atalanta Juara, Ada Peran Gasperini dan Keluarga

Lookman Bawa Atalanta Juara, Ada Peran Gasperini dan Keluarga

Internasional
Maarten Paes 'Tak Terkalahkan', 8 Penyelamatan bagi FC Dallas

Maarten Paes "Tak Terkalahkan", 8 Penyelamatan bagi FC Dallas

Liga Lain
Jadwal Final Championship Series Persib Vs Madura United Akhir Pekan Ini

Jadwal Final Championship Series Persib Vs Madura United Akhir Pekan Ini

Liga Indonesia
Jadwal Malaysia Masters 2024, 7 Wakil Indonesia Tanding di 16 Besar

Jadwal Malaysia Masters 2024, 7 Wakil Indonesia Tanding di 16 Besar

Badminton
Atalanta Juara Liga Europa, Parma Kenang Memori 25 Tahun Silam

Atalanta Juara Liga Europa, Parma Kenang Memori 25 Tahun Silam

Liga Lain
Atalanta Juara Liga Europa, Gasperini Sanjung Para Pemain La Dea

Atalanta Juara Liga Europa, Gasperini Sanjung Para Pemain La Dea

Liga Lain
Kata Xabi Alonso Setelah Leverkusen Terkapar di Final Liga Europa

Kata Xabi Alonso Setelah Leverkusen Terkapar di Final Liga Europa

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com