Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

100 Hari Jelang Piala Dunia 2022: Lucien Laurent Naik Kapal 15 Hari hingga Cetak Gol Pertama Piala Dunia

Kompas.com - 12/08/2022, 19:00 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

 

KOMPAS.com - Lucien Laurent sampai kapan pun tidak akan pernah terpisah dengan pesta sepak bola terakbar sejagat, Piala Dunia.

Nama Lucien Laurent memang tidak setenar Gary Lineker, Diego Maradona, Pele, Fabio Cannavaro, atau Zinedine Zidane.

Lucien Laurent juga tidak pernah mengangkat trofi emas Piala Dunia seperti lima nama di atas.

Namun, Lucien Laurent adalah sosok penting dalam sejarah panjang sepak bola khususnya ketika berbicara soal Piala Dunia atau World Cup.

Bagaimana tidak? Lucient Laurent merupakan pencetak gol pertama Piala Dunia.

Lucient Laurent mengukir sejarah tersebut pada Piala Dunia 1930 yang dihelat di Uruguay.

Baca juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2022 Qatar, Tradisi Lama Tak Jadi Hilang

Terdapat banyak kisah menarik di balik gol pertama Piala Dunia yang dicetak Lucien Laurent.

Salah satu cerita yang paling terkenal adalah perjalanan Lucien Laurent untuk sampai ke Uruguay dan tampil di Piala Dunia 1930.

Lucien Laurent bersama timnas Perancis harus mengarungi lautan menggunakan kapal penumpang Conte Verde selama 15 hari untuk sampai ke Uruguay.

Berikut adalah kisah Lucient Laurent, pencetak gol pertama Piala Dunia:

15 Hari di Lautan

Conte Verde adalah nama kapal penumpang yang membawa timnas Perancis menuju Uruguay untuk agenda Piala Dunia 1930.

Kapal tersebut pertama kali beroperasi pada April 1923. 

Tepat pada 21 Juni 1930, Conte Verde membuat satu perjalanan penting dengan mengangkut rombongan beberapa tim peserta Piala Dunia 1930.

Baca juga: 5 Striker yang Diprediksi Bakal Debut Gemilang di Piala Dunia 2022

Perjalanan Conte Verde ketika itu dimulai dari Genoa (Italia) dengan memboyong timnas Rumania.

Conte Verde kemudian terus berlayar dengan mengangkut rombongan timnas Perancis, Belgia, hingga Brasil ketika sampai di benua Amerika Selatan.

Mantan presiden FIFA sekaligus pencetus Piala Dunia, Jules Rimet, juga termasuk dalam daftar penumpang kapal Conte Verde ketika itu.

Setelah perjalanan selama lebih dari dua pekan, Conte Verde akhirnya menepi di Montevideo, Uruguay, pada 4 Juli 1930.

Lucien Laurent pernah menceritakan bagaimana kehidupan di kapal Conte Verde. Lucien Laurent menilai fasilitas kapal Conte Verde tidak terlalu buruk.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Liga Indonesia
Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Sports
Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Liga Indonesia
Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Timnas Indonesia
Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Timnas Indonesia
Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Internasional
Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Badminton
Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

Badminton
Timnas Italia Diserang Kecanduan Playstation, Pemain Bergadang Jelang Laga Krusial

Timnas Italia Diserang Kecanduan Playstation, Pemain Bergadang Jelang Laga Krusial

Liga Italia
Indonesia Vs Vietnam: Jawaban STY soal Kans Debut Jay Idzes dan Nathan

Indonesia Vs Vietnam: Jawaban STY soal Kans Debut Jay Idzes dan Nathan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: STY Waspada, Pantang Terlena Memori Piala Asia

Indonesia Vs Vietnam: STY Waspada, Pantang Terlena Memori Piala Asia

Timnas Indonesia
Persija Jadi Musafir di Bali, Thomas Doll Sebut Pemain Sangat Profesional

Persija Jadi Musafir di Bali, Thomas Doll Sebut Pemain Sangat Profesional

Liga Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: Dukungan Shin Tae-yong untuk Justin Hubner

Indonesia Vs Vietnam: Dukungan Shin Tae-yong untuk Justin Hubner

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com