Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 09/03/2022, 06:27 WIB
Faishal Raihan

Penulis

KOMPAS.com - Mohamed Salah mengakui ketangguhan Inter Milan, tetapi hal itu tidak bisa menghalangi laju Liverpool ke perempat final Liga Champions 2021-2022.

Liverpool menerima hasil negatif saat menjamu Inter Milan pada leg kedua babak 16 besar Liga Champions 2021-2022 di Stadion Anfield, Rabu (9/3/2022) dini hari WIB.

Klub berjuluk The Reds itu mengakhiri pertandingan dengan kekalahan 0-1 dari I Nerazzurri.

Satu-satunya gol Inter Milan yang bersarang di gawang mereka dicetak oleh Lautaro Martinez pada menit ke-61.

Baca juga: Tembus Perempat Final Liga Champions, Liverpool Tinggalkan Noda di Anfield

Menurut catatan Squawka, hasil laga melawan Liverpool merupakan kekalahan pertama Liverpool di Liga Champions musim ini.

Rekor tak terkalahkan dalam laga kandang di lintas kompetisi musim ini milik Liverpool pun rusak gara-gara Inter Milan.

Meski takluk, Liverpool adalah pemenang sebenarnya. Mereka berhak maju ke perempat final Liga Champions karena unggul agregat 2-1 atas La Benamata.

Pada laga leg pertama di markas Inter Milan, 17 Februari lalu, Liverpool berhasil mencuri kemenangan 2-0.

Baca juga: Hasil Liverpool Vs Inter Milan 0-1, The Reds Tembus Perempat Final Liga Champions

Selepas pertandingan, Mohamed Salah mengakui bahwa Inter Milan memberi perlawanan yang sengit untuk Liverpool.

“Mereka adalah tim yang tangguh, bahkan dalam pertandingan tandang mereka sangat bagus, meski pada akhirnya kami tetap unggul," kata Mo Salah, dikutip dari laman resmi UEFA.

Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Target Timnas Indonesia: Tembus 100 Besar Ranking FIFA, Lolos Piala Dunia

Target Timnas Indonesia: Tembus 100 Besar Ranking FIFA, Lolos Piala Dunia

Timnas Indonesia
Pertimbangan Persib Daratkan Kiper Baru Kevin Ray Mendoza

Pertimbangan Persib Daratkan Kiper Baru Kevin Ray Mendoza

Liga Indonesia
Daftar Tim 16 Besar Liga Champions: Arsenal-Madrid Juara Grup, MU Sulit

Daftar Tim 16 Besar Liga Champions: Arsenal-Madrid Juara Grup, MU Sulit

Liga Champions
Benfica Vs Inter 3-3: Comeback Gila Nerazzurri Lapis Dua, Pazza!

Benfica Vs Inter 3-3: Comeback Gila Nerazzurri Lapis Dua, Pazza!

Liga Champions
Kompetisi Antarklub ASEAN Direncanakan, Juara IBL Bisa Bermain

Kompetisi Antarklub ASEAN Direncanakan, Juara IBL Bisa Bermain

Olahraga
Hasil Liga Champions, Man United Tertahan, Arsenal Meledak, Madrid...

Hasil Liga Champions, Man United Tertahan, Arsenal Meledak, Madrid...

Liga Champions
Hasil Real Madrid Vs Napoli: Hujan 6 Gol, Bocah 19 Tahun Bawa Los Blancos Juara Grup

Hasil Real Madrid Vs Napoli: Hujan 6 Gol, Bocah 19 Tahun Bawa Los Blancos Juara Grup

Liga Champions
Hasil Arsenal Vs Lens 6-0: Ledakan Dahsyat Meriam, 5 Gol Setengah Jam

Hasil Arsenal Vs Lens 6-0: Ledakan Dahsyat Meriam, 5 Gol Setengah Jam

Liga Champions
Juergen Klopp Konfirmasi Cedera Alisson dan Jota Cukup Buruk

Juergen Klopp Konfirmasi Cedera Alisson dan Jota Cukup Buruk

Liga Inggris
Hasil Galatasaray Vs Man United 3-3: Blunder Onana, Setan Merah Tertahan di 'Neraka'

Hasil Galatasaray Vs Man United 3-3: Blunder Onana, Setan Merah Tertahan di "Neraka"

Sports
Link Live Streaming Real Madrid Vs Napoli di Liga Champions

Link Live Streaming Real Madrid Vs Napoli di Liga Champions

Internasional
Link Live Streaming Galatasaray Vs Manchester United, Kickoff 00.45 WIB

Link Live Streaming Galatasaray Vs Manchester United, Kickoff 00.45 WIB

Liga Champions
Agustin Ruberto Puncaki Daftar Top Skor Piala Dunia U17 2023, Pemain Cerdas dan Mau Berkorban

Agustin Ruberto Puncaki Daftar Top Skor Piala Dunia U17 2023, Pemain Cerdas dan Mau Berkorban

Sports
Galatasaray Vs Man United, Ambisi Singa Istanbul Singkirkan Setan Merah

Galatasaray Vs Man United, Ambisi Singa Istanbul Singkirkan Setan Merah

Sports
Argentina Gagal ke Final Piala Dunia U17 2023, Tetap Serius Hadapi Perebutan Podium 3

Argentina Gagal ke Final Piala Dunia U17 2023, Tetap Serius Hadapi Perebutan Podium 3

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com