Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Update Kasus Greenwood: Masih Ditahan Polisi, Didepak Sponsor

Kompas.com - 01/02/2022, 16:40 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Sumber BBC,Metro

Adapun situs The Athletic melaporkan bahwa United memilih untuk tidak memberi Mason Greenwood  penasihat hukum.

Sebelum GMP mengambil tindakan, Man United sudah terlebih dahulu membekukan status Mason Greenwood di dalam tim.

Baca juga: Lika-liku Mason Greenwood: Dari Bikin Ronaldo Frustrasi, hingga Video Viral Sang Kekasih yang Tersakiti

Man United menyatakan Mason Greenwood akan “diparkir” sampai waktu yang belum ditentukan atau selama masa investigasi.

Terkini, Mason Greenwood didepak oleh salah satu sponsor pribadinya, Nike.

Perusahaan apparel asal Amerika Serikat itu memutuskan untuk menangguhkan kontrak kerja sama dengan Mason Greenwood.

"Kami telah menangguhkan hubungan kami dengan Mason Greenwood," tulis pernyataan resmi Nike pada Senin (30/1/2022).

"Kami sangat prihatin dengan tuduhan yang mengganggu dan akan terus memantau situasi dengan cermat," tulis pernyataan resmi Nike.

Ini bukan kali pertama Greenwood yang masih berusia 20 tahun terlibat skandal.

Sebelumnya, Greenwood sempat terlibat skandal ketika membela timnas Inggris pada September 2020. 

Baca juga: Diduga Lakukan Kekerasan terhadap Sang Kekasih, Greenwood Diistirahatkan MU

Greenwood bersama bintang timnas Inggris lainnya, Phil Foden, dikabarkan sempat mengundang dua perempuan masuk ke kamar hotel tim. 

Momen itu terjadi setelah timnas Inggris asuhan Gareth Southgate menumbangkan Islandia 1-0 pada ajang UEFA Nations League.

Akibat hal itu, Greenwood dan Foden langsung dicoret dari skuad timnas Inggris karena telah melanggar aturan protokol kesehatan. 

Skandal itu sangat disayangkan banyak pihak karena Greenwood langsung berulah ketika pertama kali dipanggil timnas Inggris senior. 

Setelah skandal itu, Greenwood tidak pernah lagi dipanggil Southgate.  

Di sisi lain, Foden mendapatkan kesempatan kedua dari Southgate dan dipanggil ketika timnas Inggris menjadi runner up Euro 2020.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Liga Indonesia
Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Motogp
Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Liga Italia
BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

Badminton
Rafael Struick Terpilih Jadi 'Future Star' Piala Asia U23 2024

Rafael Struick Terpilih Jadi "Future Star" Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com