Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tanggapan untuk Kartu Merah Ricky Kambuaya di Laga Bhayangkara Vs Persebaya

Kompas.com - 19/01/2022, 11:20 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Pelatih Persebaya Surabaya Aji Santoso angkat bicara soal kartu merah yang didapat pemainnya, Ricky Kambuaya, saat kalah dari Bhayangkara FC pada pekan ke-20 Liga 1 2021-2022.

Laga Bhayangkara FC vs Persebaya di Stadion I Gusti Ngurah Rai, Denpasar, Bali, berakhir untuk kemenangan Bhayangkara dengan skor 2-1, Selasa (18/1/2022). 

Laga ini pun diwarnai dengan kartu merah (akumulasi dua kartu kuning) yang didapat gelandang Persebaya, Ricky Kambuaya.

Pemain yang bersinar saat membela timnas Indonesia pada Piala AFF 2020 itu menerima kartu kuning kedua pada pengujung babak kedua.

Baca juga: Hasil Liga 1: Persib 3 Poin, Bhayangkara FC Runtuhkan Tren Positif Persebaya

Ricky Kambuaya tertangkap melakukan pelanggaran dengan menendang bola yang sedang dalam penguasaan kiper Bhayangkara, Awan Setho.

Pemain Indonesia Ricky Richardo Kambuaya (kanan) melakukan selebrasi usai mencetak gol pada pertandingan leg kedua final Piala AFF 2020 antara Indonesia vs Thailand di National Stadium, Singapura, Sabtu (1/1/2022) malam WIB. Thailand sukses keluar sebagai juara Piala AFF 2020 setelah pada laga final leg kedua melawan Indonesia berakhir imbang 2-2 dan menang dengan keunggulan agregat 6-2.AFP/ROSLAN RAHMAN Pemain Indonesia Ricky Richardo Kambuaya (kanan) melakukan selebrasi usai mencetak gol pada pertandingan leg kedua final Piala AFF 2020 antara Indonesia vs Thailand di National Stadium, Singapura, Sabtu (1/1/2022) malam WIB. Thailand sukses keluar sebagai juara Piala AFF 2020 setelah pada laga final leg kedua melawan Indonesia berakhir imbang 2-2 dan menang dengan keunggulan agregat 6-2.

Menanggapi hal ini, pelatih Persebaya Aji Santoso menilai seharusnya Ricky Kambuaya bermain lebih hati-hati ketika sudah mengantongi kartu kuning.

Namun, Aji juga tak sepenuhnya menyalahkan sang pemain. Ia berharap Kambuaya bisa mengambil pelajaran dari kejadian tersebut.

"Memang cukup disayangkan Ricky Kambuaya mendapatkan kartu merah," ucap Aji Santoso, dikutip dari Bolasport.

"Yang pertama, dia mendapatkan kartu kuning, seharusnya lebih berhati-hati, tetapi mungkin memang dalam kondisi dia lari kencang, mungkin susah untuk mengeremnya, akhirnya dia 'masuk' sekalian," tuturnya.

"Tentu ini akan menjadi pelajaran," ucap Aji.

Baca juga: Mimpi Ricky Kambuaya Bermain bersama Boaz Solossa dan Imanuel Wanggai

Halaman:
Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Man United Keok, Ten Hag dan Martial Cekcok

Man United Keok, Ten Hag dan Martial Cekcok

Liga Inggris
BERITA FOTO Final Piala Dunia U17 2023: Jerman Juara, Mental Baja Panser Muda

BERITA FOTO Final Piala Dunia U17 2023: Jerman Juara, Mental Baja Panser Muda

Internasional
Jerman Juara Piala Dunia U17 2023, Perancis Kembali Sial di Final

Jerman Juara Piala Dunia U17 2023, Perancis Kembali Sial di Final

Internasional
David da Silva Buru 100 Gol di Liga 1, Beri yang Terbaik untuk Persib

David da Silva Buru 100 Gol di Liga 1, Beri yang Terbaik untuk Persib

Liga Indonesia
Milan Vs Frosinone: Assist Mike Maignan Tepat di Kaki, Sempurna

Milan Vs Frosinone: Assist Mike Maignan Tepat di Kaki, Sempurna

Liga Italia
Hasil Drawing Euro 2024: Italia dan Spanyol Satu Grup

Hasil Drawing Euro 2024: Italia dan Spanyol Satu Grup

Internasional
Piala Dunia U17 2023: Dibuka Sejarah Indonesia, Diakhiri Jerman dengan Histori

Piala Dunia U17 2023: Dibuka Sejarah Indonesia, Diakhiri Jerman dengan Histori

Timnas Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal di Puncak, MU Kalah, Gol 15 Detik

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal di Puncak, MU Kalah, Gol 15 Detik

Liga Inggris
Daftar Juara Piala Dunia U17 2023: Jerman Terbaru Sambil Ukir Sejarah

Daftar Juara Piala Dunia U17 2023: Jerman Terbaru Sambil Ukir Sejarah

Internasional
Hasil Newcastle Vs Man United 1-0: Gol Bersejarah, Setan Merah Kalah

Hasil Newcastle Vs Man United 1-0: Gol Bersejarah, Setan Merah Kalah

Liga Inggris
Hasil Milan Vs Frosinone: Gol Langka Luka Jovic, Kiper Cetak Assist

Hasil Milan Vs Frosinone: Gol Langka Luka Jovic, Kiper Cetak Assist

Liga Italia
Hasil Arsenal Vs Wolves: Arsenal Berhasil Pertahankan Puncak Klasemen

Hasil Arsenal Vs Wolves: Arsenal Berhasil Pertahankan Puncak Klasemen

Liga Inggris
Jerman Juara Piala Dunia U17 2023: Bangga Ukir Sejarah di Indonesia, Stadion dan Lapangan Bagus

Jerman Juara Piala Dunia U17 2023: Bangga Ukir Sejarah di Indonesia, Stadion dan Lapangan Bagus

Sports
Playoff Liga Esports Nasional Dimulai, 6 Tim Bersaing Menuju Grand Final

Playoff Liga Esports Nasional Dimulai, 6 Tim Bersaing Menuju Grand Final

Sports
Jerman Juara Piala Dunia U17 2023: Pemain Serbu Jumpa Pers, Angkat Kursi, Guyur Pelatih dengan Sampanye

Jerman Juara Piala Dunia U17 2023: Pemain Serbu Jumpa Pers, Angkat Kursi, Guyur Pelatih dengan Sampanye

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com