Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Sepak Bola Olimpiade Tokyo - Putri Mulai Hari Ini, Putra Besok

Kompas.com - 21/07/2021, 13:40 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

KOMPAS.com - Pesta olahraga multicabang antarnegara, Olimpiade Tokyo 2020, akan segera berlangsung, tepatnya dari 23 Juli sampai 8 Agustus 2021.

Akan tetapi, cabang olahraga sepak bola akan memulai laga lebih cepat, sebelum upacara pembukaan atau opening ceremony Olimpiade.

Jadwal sepak bola Olimpiade Tokyo 2020 mulai berlangsung pada hari ini, Rabu (21/7/2021), dimulai dengan sepak bola putri.

Adapun jadwal sepak bola Olimpiade untuk kategori putra akan berlangsung mulai besok, Kamis (22/7/2021).

Baca juga: Jadwal Siaran Langsung Sepak Bola Olimpiade Tokyo 2020, Brasil Vs Jerman

Sepak bola putra Olimpiade terbagi dalam empat grup yang masing-masing diisi oleh empat negara.

Dua tim teratas dari masing-masing grup akan melaju ke sistem gugur, yakni perempat final.

Timnas Brasil selaku peraih medali emas Olimpiade Rio 2016 tergabung di Grup D bersama Jerman, Pantai Gading, dan Arab Saudi.

Adapun Jepang sebagai tuan rumah bersaing di Grup A bersama Afrika Selatan, Meksiko, dan Perancis.

Persaingan di Grup C juga tak kalah menarik setelah Spanyol dan Argentina tergabung bersama Mesir serta Australia.

Baca juga: Jadwal Lengkap Pertandingan Atlet Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020

Berdasarkan peraturan Olimpiade, sepak bola putra dibatasi untuk pemain di bawah 23 tahun dengan pengecualian tiga pemain di atas batas usia dari setiap negara.

Jadwal Sepak Bola Olimpiade Tokyo 2020:

Sepak Bola Putri

Grup E
Jepang
Kanada
Britania Raya
Chile

Rabu (21/7/2021)
14.30 WIB - Britania Raya vs Chile
17.30 WIB - Jepang vs Kanada

Sabtu (24/7/2021)
14.30 WIB - Chile vs Kanada
17.30 WIB - Jepang vs Britania Raya

Selasa (27/7/2021)
18.00 WIB - Chile vs Jepang
18.00 WIB - Kanada vs Britania Raya

Halaman Berikutnya
Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Liga Italia
Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Timnas Indonesia
Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com