Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Brasil Vs Peru Babak 1 - Dapat Perlawanan Sengit, Selecao Unggul Tipis

Kompas.com - 18/06/2021, 07:56 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Timnas Brasil unggul tipis 1-0 atas Peru pada babak pertama matchday kedua Grup A Copa America 2021.

Pertandingan Brasil vs Peru berlangsung di Stadion Olimpico Nilton Santos, Rio de Janeiro, Jumat (18/6/2021) pagi WIB.

Selecao, julukan timnas Brasil, berhasil unggul 1-0 berkat gol yang dicetak oleh Alex Sandro pada menit ke-12.

Timnas Brasil sejatinya terlihat menguasai permainan. Akan tetapi, mereka dibuat kesulitan dengan Peru yang tak kalah menekan.

Baca juga: VIDEO - Neymar Pincang Usai Kena Tekel Penggemar

Selecao pun hanya berhasil membuat satu tembakan tepat sasaran yang berujung gol Sandro.

Sementara itu, timnas Peru yang menyulitkan Brasil mampu membuat penguasaan bola sampai 55 persen.

Sayangnya, mereka minim peluang dan gagal mencetak gol sehingga harus tertinggal.

Jalannya pertandingan Brasil vs Peru

Pelatih timnas Brasil, Adenor Leonardo Bacchi (Tite), membuat sejumlah perubahan di line-up Selecao untuk melawan Peru.

Perubahan yang dibuat Tite di antaranya adalah dengan memainkan kiper Ederson Moraes menggantikan Alisson Becker.

Kemudian, Thiago Silva juga masuk starting XI Brasil kali ini menggantikan Marquinhos.

Seperti laga Grup A perdana kontra timnas Venezuela, Brasil juga langsung tancap gas di hadapan Peru.

Namun, timnas Peru juga tampil ngotot dengan mencoba menekan Brasil di lini tengah.

Tekanan yang diberikan Peru membuat Brasil baru bisa membuka peluang pada menit ke-11.

Baca juga: Link Live Streaming Brasil Vs Peru, Kickoff 07.00 WIB

Akibat pertahanan sang lawan yang ketat, timnas Brasil pun harus melakukan percobaan tendangan jarak jauh lewat Fred.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com