Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rekor Pemain Tersubur Dibantah, Kapan Ronaldo Bisa Sah Jadi Raja Gol Dunia?

Kompas.com - 22/01/2021, 07:20 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Rekor Cristiano Ronaldo sebagai pesepak bola tersubur di dunia masih menjadi polemik.

Baru-baru ini, Cristiano Ronaldo diklaim menjadi pemain tesubur setelah mencetak gol ke-760 di level klub maupun tim nasional Portugal.

Dengan koleksi 760 gol, Cristiano Ronaldo dianggap telah melewati rekor milik penyerang legendaris asal Ceko, Josef Bican.

Beberapa sumber menyebutkan bahwa Josef Bican memiliki 759 gol selama bermain untuk klub dan timnas Ceko.

Baca juga: VIDEO - Gol yang Bikin Cristiano Ronaldo Jadi Pemain Tersubur di Dunia

Dengan demikian, jika mengacu pada informasi tersebut, Ronaldo kini unggul satu gol atas Josef Bican.

Namun, setelah gaung Ronaldo sebagai pemain tersubur bergema di tengah penggemar sepak bola dunia, Asosiasi Sepak Bola Ceko merilis pernyataan resmi.

Dalam pernyataannya, mereka mengklaim bahwa Josef Bican sejatinya tercatat mengoleksi 821 gol, bukan 759.

Asosiasi Sepak Bola Ceko atas dasar tersebut kemudian secara tidak langsung menilai Ronaldo belum pantas menyandang gelar pemain tersubur di dunia.

"Komite Sejarah dan Statistik Asosiasi Sepak Bola Ceko menghitung semua gol yang dicetak oleh Josef Bican."

"Kami dapat menyatakan bahwa dia mencetak 821 gol dalam pertandingan resmi," demikian tertulis pada akun Twitter Asosiasi Sepak Bola Ceko.

Baca juga: Benarkah Ronaldo Selangkah Lagi Jadi Pencetak Gol Terbanyak Dunia?

Artinya, jika mengacu pada data yang dimiliki Asosiasi Sepak Bola Ceko, Ronaldo perlu mencetak 62 gol lagi untuk melewati rekor Josef Bican dan menjadi pemain tersubur di dunia.

Hal ini kemudian menjadi menarik untuk didalami, terutama tentang waktu yang dibutuhkan Ronaldo untuk menambah 62 gol lagi.

Maka dari itu, pertanyaan yang muncul adalah kapan Ronaldo benar-benar sah menjadi pemain tersubur di dunia?

Dalam menjawab pertanyaaan ini, KOMPAS.com mengacu pada jumlah gol Ronaldo sepanjang 2020.

Baca juga: Kata Ronaldo soal Scudetto: Akan Juventus pada Waktunya

Pada 2020, pemain berjuluk CR7 itu tercatat mengoleksi 44 gol, dengan 41 gol di antaranya ia ciptakan untuk Juventus.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A, Jay Idzes Cetak 2 Gol tetapi Venezia Kalah

Parma Kembali ke Serie A, Jay Idzes Cetak 2 Gol tetapi Venezia Kalah

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Badminton
Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Timnas Indonesia
Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Badminton
Irak Vs Indonesia, Alasan Shin Tae-yong Fokus Fisik dan Mental Garuda

Irak Vs Indonesia, Alasan Shin Tae-yong Fokus Fisik dan Mental Garuda

Timnas Indonesia
Rekap Persib di Regular Series, Top Assist - Menit Bermain Terbanyak 

Rekap Persib di Regular Series, Top Assist - Menit Bermain Terbanyak 

Liga Indonesia
Irak Vs Indonesia, STY Yakin kepada Rafael Struick

Irak Vs Indonesia, STY Yakin kepada Rafael Struick

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com