Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Liga Champions - Atletico Vs Bayern Muenchen, Pasukan Hansi Flick Samai Rekor Man United

Kompas.com - 02/12/2020, 04:56 WIB
Firzie A. Idris

Penulis

KOMPAS.com - Atletico Madrid dan FC Bayern Muenchen bermain imbang 1-1 pada laga di Stadion Wanda Metropolitano, Rabu (2/12/2020) dini hari WIB.

Gol-gol pertandingan datang dari penyelesaian akurat Joao Felix (26') bagi tuan rumah sebelum juara bertahan Liga Champions itu menyamakan kedudukan lewat penalti Thomas Mueller (86').

Berkat hasil imbang ini, FC Bayern menyamai catatan 16 pertandingan tak terkalahkan di laga tandang Liga Champions yang dipegang oleh Manchester United.

FC Bayern sendiri menorehkan 12 kemenangan dan 4 seri dari pertandingan-pertandingan tersebut.

Pelatih FC Bayern, Hansi Flick, menurunkan tim yang jauh dari pilihan terkuat dengan status sebagai juara grup sudah ditentukan dan beberapa pemain cedera.

Baca juga: Liverpool Vs Ajax - Menang Tipis, The Reds ke Babak 16 Besar Liga Champions

Ia juga telah menyatakan prioritasnya dengan jelas bahwa laga Bundesliga pada akhir pekan melawan RB Leipzig sebagai perhatian utama.

Kiper Manuel Neuer absen dengan digantikan Alexander Nuebel, penjaga gawang timnas U21 Jerman yang menjadi finalis di Euro U21 tahun lalu.

Sementara, beberapa pemain muda seperti Bright Arney-Mbi dan Jamal Misala turun sebagai starter.

Tugas sulit bagi para pemain ini mengingat Atletico hanya kalah sekali dari 24 laga kandang Liga Champions terakhir.

Atletico Madrid juga tak berada dalam kekuatan terbaik. Duo striker Diego Costa dan Luis Suarez masih absen.

Suarez melewatkan laga keempatnya bersama Atletico Madrid setelah ia terpapar virus corona saat memperkuat negaranya, Uruguay, di ronde laga-laga internasional terakhir.

Pasukan Diego Simeone pun memimpin lebih dulu.

Striker yang tengah panas, Joao Felix, membobol gawang Nuebel lewat penyelesaian tajam di tiang dekat.

Baca juga: Presiden UFC Bakal Temui Khabib di UEA, Sinyal Comeback The Eagle?

Ini adalah gol ketujuh Joao Felix dari 11 laga terakhir dan ketiga dari lima laga Liga Champions musim ini.

Inisiatif pertandingan memang dipegang tuan rumah hingga setengah babak laga ini.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Piala Uber 2024: Ester Pastikan Indonesia Bekuk Hong Kong

Hasil Piala Uber 2024: Ester Pastikan Indonesia Bekuk Hong Kong

Badminton
Kebahagiaan Gelandang Persib Dedi Kusnandar Menyaksikan Timnas U23

Kebahagiaan Gelandang Persib Dedi Kusnandar Menyaksikan Timnas U23

Timnas Indonesia
Kurniawan Dwi Yulianto Menikmati Perkembangan Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Kurniawan Dwi Yulianto Menikmati Perkembangan Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pengamat Australia Sorot Kemenangan Impresif Timnas U23 Indonesia

Pengamat Australia Sorot Kemenangan Impresif Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Timnas Indonesia
Uber Cup 2024, Indonesia Vs Hong Kong Tanpa Apriyani/Fadia

Uber Cup 2024, Indonesia Vs Hong Kong Tanpa Apriyani/Fadia

Badminton
Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Timnas Indonesia
Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Timnas Indonesia
Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Badminton
Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang 'Gila Kontrol'

Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang "Gila Kontrol"

Liga Inggris
KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

Internasional
Timnas Indonesia 'Dikepung' Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia "Dikepung" Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com