Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Manajer Sagan Tosu Positif Corona

Kompas.com - 11/08/2020, 14:42 WIB
Josephus Primus

Penulis

Sumber Kyodo News

TOKYO, KOMPAS.com - Manajer klub J-League 1 Sagan Tosu, Kim Myung Hwi positif terinfeksi corona.

"Ada tiga orang ofisial klub yang kami periksa karena berkontak langsung dengan Myung Hwi," kata manajemen Sagan Tosu.

Baca juga: Butuh Tantangan Baru, Alasan Fernando Torres Gabung ke Sagan Tosu

Kim Myung Hwi berusia 39 tahun adalah warga Jepang kelahiran Korsel.

Fernando Torres of Sagan Tosu (C) waves to supporters after his last football game in the J-League match against Vissel Kobe in Tosu, Saga prefecture on August 23, 2019. - Torres said on June 23, 2019 his body could no longer cope with the physical demands of football after announcing his retirement from the game. (Photo by JIJI PRESS / JIJI PRESS / AFP) / Japan OUTAFP/JIJI PRESS Fernando Torres of Sagan Tosu (C) waves to supporters after his last football game in the J-League match against Vissel Kobe in Tosu, Saga prefecture on August 23, 2019. - Torres said on June 23, 2019 his body could no longer cope with the physical demands of football after announcing his retirement from the game. (Photo by JIJI PRESS / JIJI PRESS / AFP) / Japan OUT

Manajemen klub mengatakan bahwa pada Sabtu (8/8/2020), Myung Hwi mengeluh tak enak badan.

Namun, gejala yang ditunjukkannya tidak mengarah pada corona.

Ilustrasi penumpang pesawat, bepergian di tengah pandemi virus corona.Shutterstock Ilustrasi penumpang pesawat, bepergian di tengah pandemi virus corona.

"Maka dari itulah, dia ikut mendampingi Sagan Tosu tandang ke Kashima Antlers," kata manajemen Sagan Tosu.

Kemudian, pada Minggu (9/8/2020) pagi, suhu tubuh Myung Hwi menjadi 38 derajat Celcius.

Ilustrasi virus coronaShutterstock Ilustrasi virus corona

Ia lalu mendapatkan pelayanan kesehatan dan melakukan tes pada Senin (10/8/2020).

Hasil tes itu menunjukkan bahwa Myung Hwi positif corona.

Ilustrasi virus corona, SARS-CoV-2, Covid-19Shutterstock Ilustrasi virus corona, SARS-CoV-2, Covid-19

Sementara, hingga hari ini, pemain dan staf Sagan Tosu melakukan tes corona.

Mereka berharap hasilnya bisa diketahui sebelum laga Piala Levain melawan Sanfrecce Hiroshima pada Rabu (12/8/2020) pukul 19.00 waktu setempat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Motivasi 'Tolak Kalah' dari Bobotoh

Persib Tatap Championship Series, Motivasi "Tolak Kalah" dari Bobotoh

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com