Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pesan Diego Simeone untuk Cegah Penyebaran Virus Corona di Spanyol

Kompas.com - 15/03/2020, 10:00 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

Sumber Marca

KOMPAS.com - Pelatih Atletico Madrid Diego Simeone memberikan pesan untuk para penggemar terkait penyebaran virus corona atau Covid-19.

Diego Simeone menyampaikan hal tersebut melalui unggahan di akun Twitter miliknya.

Seluruh pertandingan di Liga Spanyol resmi ditunda selama dua pekan ke depan untuk mencegah semakin meluasnya penyebaran virus corona.

Baca juga: RFEF Beri Rekomendasi Semua Klub Liga Spanyol Hentikan Latihan

Tindakan pencegahan tersebut telah diambil karena semakin banyak klub yang mengambil langkah-langkah engisolasi pemain dan staf mereka karena virus corona.

Selain itu, di Spanyol, sudah ada satu anggota tim basket Real Madrid yang positif terjangkit Covid-19.

Diego Simeone pun berkomentar terkait penghentian kompetisi di Spanyol.

Pelatih berkebangsaan Argentina itu menyerukan agar orang-orang tetap tinggal di Spanyol untuk mencegah penyebaran virus corona.

"Saya ingin mengirimi Anda pesan mengenai kesadaran. Dari rumahku, saya mengundang kalian semua untuk mengikuti aturan yang ditetapkan oleh para ahli, menjaga diri kita sendiri dan semua orang di sekitar kita. Ayo tinggal di rumah," kata Simeone dalam pesan video yang dipostingkan ke Twitter pribadinya.

Baca juga: BREAKING NEWS - Pemain Real Madrid Dikarantina, Liga Spanyol Ditunda

Hingga Sabtu (14/3/2020) malam WIB, ada 149.293 kasus aktif virus corona di berbagai belahan dunia dengan total kematian 5.609.

Kasus terbanyak saat ini ada di China (80.976), disusul Italia (17.660), lalu Iran (12.729). 

Adapun di Spanyol ada 6.023 kasus yang terjangkit virus corona.

Kabar baiknya, ada 72.042 pasien yang telah dinyatakan sembuh dari virus corona atau covid-19.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Badminton
Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Badminton
Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Badminton
Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Liga Indonesia
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Badminton
Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Badminton
Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol Vs PSM

Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol Vs PSM

Liga Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final Setelah 16 Tahun

Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final Setelah 16 Tahun

Badminton
Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Timnas Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Badminton
Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Badminton
Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Liga Lain
Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com