Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PSIS Vs Madura United, Dua Gol Beto Menangkan Laskar Sape Kerrab

Kompas.com - 17/12/2019, 20:27 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Madura United berhasil meraih poin penuh saat menghadapi PSIS dalam pertandingan tunda pekan ke-16 Liga 1 2019.

Pertandingan PSIS vs Madura United yang dihelat di Stadion Moch Soebroto, Magelang, Jawa Tengah, Selasa (17/12/2019), ini dimenangkan oleh Madura United dengan skor 3-2.

Gol tuan rumah PSIS dicetak oleh Jonathan Cantillana (8'), Wallace Costa (53') melalui titik penalti.

Baca juga: Jadwal Liga 1 Hari Ini, Big Match Persija Jakarta Vs Persebaya

Sedangkan gol kemenangan dari Madura United dicetak oleh Slamet Nurcahyono (10'), Beto Goncalves (43', 86').

Dengan hasil tersebut, PSIS berada di peringkat ke-11 dengan raihan 43 poin.

Adapun Madura United berada di peringkat ke-6 dengan raihan 50 poin.

Jalannya pertandingan PSIS vs Madura United

Laga baru berjalan 8 menit babak pertama, tuan rumah berhasil unggul lebih dulu melalui tendangan bebas Jonathan Cantillana dari sisi kanan gawang Muhammad Ridho.

Tidak butuh lama bagi Madura United menyamakan kedudukan, gol Laskar Sape Kerrab berhasil dicetak oleh sang kapten Slamet Nurcahyono pada menit ke-10.

Setelah memanfaatkan bola liar dari Aleksandar Rakic.

Beto Goncalves hampir membuat Madura United menambah gol setelah memanfaatkan umpan dari Slamet Nurcahyono pada menit ke-17.

Namun tendangannya masih bisa dimentahkan oleh Joko Ribowo.

PSIS Semarang mencoba melakukan direct area kotak penalti Laskar Sape Kerrab, namun masih bisa dihadang pemain belakang Madura.

Kedua tim memainkan tempo yang cepat, hingga pada menit ke-32 Bayu Nugroho hampir membobol gawang Muhammad Ridho andai tendangannya tidak melebar di tiang gawang.

Kedua tim sama-sama melancarakan serangan berbahaya namun masih belum ada yang berhasil.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23 2024, Prediksi Klok Tak Ada yang Mustahil untuk Indonesia

Semifinal Piala Asia U23 2024, Prediksi Klok Tak Ada yang Mustahil untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Keyakinan Pasukan STY Akan Tetap Menyerang

Indonesia Vs Uzbekistan: Keyakinan Pasukan STY Akan Tetap Menyerang

Timnas Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Salip Man City, Sheffield United Degradasi

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Salip Man City, Sheffield United Degradasi

Liga Inggris
Hasil Aston Villa Vs Chelsea 2-2: Gol Dianulir, The Blues Bawa Pulang 1 Poin

Hasil Aston Villa Vs Chelsea 2-2: Gol Dianulir, The Blues Bawa Pulang 1 Poin

Liga Inggris
Leverkusen 46 Laga Tanpa Kalah, Xabi Alonso Benar-benar Fenomenal

Leverkusen 46 Laga Tanpa Kalah, Xabi Alonso Benar-benar Fenomenal

Bundesliga
Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Liga Italia
Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Badminton
Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Liga Inggris
Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com