Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Timnas U-23 Indonesia Vs Brunei, Indra Sjafri Bersyukur Skuad Garuda Capai Target

Kompas.com - 03/12/2019, 21:43 WIB
Ferril Dennys

Penulis

KOMPAS.COM - Pelatih tim nasional U-23 Indonesia, Indra Sjafri, mengaku bersyukur bisa memenuhi target meraih kemenangan saat melawan Brunei pada laga keempat Grup B SEA Games 2019.

Laga timnas U-23 Indonesia vs Brune digelar di Stadion Sepak Bola Binan, Selasa (2/12/2019).

Osvaldo Haay menjadi bintang karena berhasil mencetak tiga gol. Adapun lima gol Indonesia lainnya dicetak oleh Egy Maulana Vikri (40,81'), Saddil Ramdani (49'), Witan Sulaeman (68'), dan Andy Setyo.

Selepas pertandingan, Indra Sjafri mengakui menargetkan timnya untuk bisa meraih kemenangan besar.

"Menang atas Brunei perlu dengan banyak gol. Alhamdulillah tercapai berkat kerja keras pemain," tuturnya.

Baca juga: Jadwal SEA Games 2019, Berikutnya Timnas U-23 Indonesia Vs Laos

Menurut Indra, timnas U-23 bisa saja mencetak gol lebih dari 8 gol mengingat banyakanya peluang yang tercipta.

"Meski begitu, kemenangan ini cukup kami syukuri," jelas Indra.

Indonesia memang membutuhkan kemenangan untuk menjaga asa untuk lolos ke semifinal.

Skuad Indonesia pada laga keempat Grup B SEA Games 2019 antara timnas U-23 Indonesia vs Brunei Darussalam di Stadion Sepak Bola Binan, Selasa (3/12/2019).KOMPAS.com/GARRY LOTULUNG Skuad Indonesia pada laga keempat Grup B SEA Games 2019 antara timnas U-23 Indonesia vs Brunei Darussalam di Stadion Sepak Bola Binan, Selasa (3/12/2019).

Dengan kemenangan ini, Indonesia kembali ke peringkat kedua dengan mengoleksi 9 poin. Perolehan poin Indonesia sama dengan Thailand yang berada di peringkat ketiga.

Namun, Indonesia unggul selisih gol atas Thailand. Sementara di peringkat pertama menjadi milik Vietnam dengan 12 poin.

Vietnam dan Thailand akan saling bunuh pada laga terakhir , 5 Desember 2019. Sementara Indonesia akan bertemu Laos.

"Tinggal pertandingan tanggal 5, Insya Allah menang lagi sehingga bisa memastikan lolos ke babak selanjutnya," tutur Indra.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Singgung McTominay dan Maguire, Ten Hag Minta Rashford Buktikan Diri

Singgung McTominay dan Maguire, Ten Hag Minta Rashford Buktikan Diri

Liga Inggris
Kehadiran Lionel Messi Bikin Mata Dunia Tertuju ke MLS

Kehadiran Lionel Messi Bikin Mata Dunia Tertuju ke MLS

Liga Lain
Persebaya Vs Persija, Thomas Doll Paham Persebaya dan Atmosfer GBT

Persebaya Vs Persija, Thomas Doll Paham Persebaya dan Atmosfer GBT

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Persebaya Vs Persija Pukul 15.00 WIB

Jadwal Siaran Langsung Persebaya Vs Persija Pukul 15.00 WIB

Liga Indonesia
Amankan Tiket 12 Besar Liga 2, Malut United dan Imran Nahumarury Belum Berpuas

Amankan Tiket 12 Besar Liga 2, Malut United dan Imran Nahumarury Belum Berpuas

Liga Indonesia
Al Nassr Vs Al Riyadh 4-1, Ronaldo di Puncak Daftar Top Skor

Al Nassr Vs Al Riyadh 4-1, Ronaldo di Puncak Daftar Top Skor

Liga Lain
Jadwal Liga Inggris Hari ini, Sabtu 9 Desember

Jadwal Liga Inggris Hari ini, Sabtu 9 Desember

Liga Inggris
Man United Hat-trick Penghargaan Premier League Bulan November

Man United Hat-trick Penghargaan Premier League Bulan November

Liga Inggris
Diskusi Positf AC Milan Bersama Guirassy, Ancaman dari Inggris

Diskusi Positf AC Milan Bersama Guirassy, Ancaman dari Inggris

Liga Italia
Head to Head Persib Vs Persik: Maung Dominan, Irfan Bachdim Jadi Perhatian

Head to Head Persib Vs Persik: Maung Dominan, Irfan Bachdim Jadi Perhatian

Liga Indonesia
Hasil Juventus Vs Napoli 1-0: Bekuk Sang Juara, Bianconeri Pimpin Klasemen

Hasil Juventus Vs Napoli 1-0: Bekuk Sang Juara, Bianconeri Pimpin Klasemen

Liga Italia
Pep Guardiola Buka Suara Soal Situasi Kalvin Phillips

Pep Guardiola Buka Suara Soal Situasi Kalvin Phillips

Liga Inggris
Lanjutkan Sensasi di Liga Voli Korsel, Megawati Cetak 23 Poin, Red Sparks Menang

Lanjutkan Sensasi di Liga Voli Korsel, Megawati Cetak 23 Poin, Red Sparks Menang

Olahraga
Terganggu Genangan Air, Teco Singgung Fasilitas di Liga 1

Terganggu Genangan Air, Teco Singgung Fasilitas di Liga 1

Liga Indonesia
Crystal Palace Vs Liverpool, Klopp: Van Dijk adalah Bek Terbaik Dunia

Crystal Palace Vs Liverpool, Klopp: Van Dijk adalah Bek Terbaik Dunia

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com