Prediksi Susunan Pemain Timnas U-23 Indonesia Vs Singapura

Kompas.com - 28/11/2019, 08:40 WIB
Faishal Raihan,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber PSSI

KOMPAS.com - Timnas U-23 Indonesia akan menghadapi Singapura dalam laga kedua Grup B SEA Games 2019 Filipina.

Laga timnas U-23 Indonesia vs Singapura itu akan dilangsungkan di Stadion Rizal Memorial hari ini, Kamis (28/11/2019) pukul 19.00 WIB.

Timnas U-23 Indonesia mengawali langkahnya di SEA Games 2019 dengan hasil positif.

Mereka berhasil mengalahkan sang juara bertahan, Thailand, dua gol tanpa balas pada laga perdana, Selasa (26/11/2019).

Baca juga: Timnas U-23 Indonesia Langsung Alihkan Fokus Hadapi Singapura

Dua gol Garuda Muda masing-masing dicetak oleh Egy Maulana Vikri (3') dan Osvaldo Haay (86').

Selepas kemenangan tersebut, pelatih timnas U-23 Indonesia, Indra Sjafri, memerintahkan agar anak-anak asuhnya langsung melimpahkan fokus ke laga kontra Singapura.

"Laga melawan Singapura nilainya sama dan bahkan lebih penting dibanding laga pertama melawan Thailand," kata Indra Sjafri, seperti dikutip dari laman PSSI.

"Untuk mengamankan tiket ke semifinal, kami harus menjaga tren kemenangan. Karena itu, pemain harus cepat siap dan fokus ke pertandingan ini," ucap Indra Sjafri.

Baca juga: Jadwal Timnas U-23 Indonesia pada SEA Games 2019 Usai Kalahkan Thailand

Tren kemenangan harus terus dijaga oleh timnas U-23 Indonesia.

Pasalnya, persaingan di Grup B masih ketat. Timnas U-23 saat ini berada di peringkat kedua dengan koleksi tiga poin.

Perolehan poin timnas U-23 Indonesia sama dengan Vietnam yang saat ini berada di puncak klasemen Grup B.

Namun, Vietnam unggul selisih gol berkat kemenangan 6-0 atas Brunei pada laga perdana, Senin (25/11/2019).

"Dengan persaingan yang ketat seperti ini sangat penting untuk menjaga tren kemenangan," ujar Indra Sjafri.

Baca juga: Timnas U-23 Indonesia Vs Thailand, Garuda Menang Sesuai Strategi

Sementara itu, Singapura meraih hasil yang kurang memuaskan pada laga pembuka.

Pasukan Singa Muda hanya bermain imbang 0-0 melawan Laos.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Internasional
Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Liga Spanyol
Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Badminton
Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Liga Inggris
Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Liga Inggris
Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Internasional
Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Sports
Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
komentar di artikel lainnya
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com