Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Juara China Open 2019, Marcus/Kevin Masih Digdaya atas Ahsan/Hendra

Kompas.com - 22/09/2019, 18:12 WIB
Alsadad Rudi,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo sukses menjuarai China Open 2019.

Marcus/Kevin menjadi juara China Open 2019 setelah mengalahkan wakil Indonesia lainnya, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan pada pertandingan final.

Laga final antara Marcus/Kevin vs Ahsan/Hendra berlangsung di Olympic Sports Center Xincheng Gymnasium, Changzhou, Minggu (22/9/2019).

Pada pertandingan tersebut, Marcus/Kevin menang dengan rubber game, masing-masing dengan skor 21-18, 17-21, dan 21-15.

Kemenangan di final China Open 2019 juga menandai masih digdayanya Marcus/Kevin atas Ahsan/Hendra.

Duel antara Marcus/Kevin vs Ahsan/Hendra kali ini merupakan yang ke-11 kalinya, empat di antaranya terjadi di tahun ini.

Sebelumnya, kedua pasangan bertemu di ajang Indonesia Masters 2019, Indonesia Open 2019, dan Japan Open 2019.

Di tiga turnamen sebelumnya, Marcus/Kevin selalu unggul atas seniornya itu.

Marcus/Kevin secara keseluruhan mengantongi keunggulan 9-2.

Ahsan/Hendra tercatat pernah menang atas Marcus/Kevin pada Indonesia Open 2015 dan Malaysia Open 2016.

Baca juga: Hasil Final China Open 2019, Anthony Ginting Gagal Pertahankan Gelar

Jalannya Pertandingan

Pada gim pertama, kedua pasangan bermain ketat sejak awal permainan.

Meski selalu unggul, poin Marcus/Kevin terus ditempel ketat Ahsan/Hendra.

Tempo permainan berlangsung cepat tanpa rally-rally panjang.

Interval pertama ditutup hanya dalam waktu lima menit untuk keunggulan Marcus/Kevin dengan skor 11-10

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com