Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

VIDEO - Link Live Streaming Drawing Liga Champions Malam Ini

Kompas.com - 29/08/2019, 09:58 WIB
Jalu Wisnu Wirajati,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi


MONAKO, KOMPAS.com - Undian fase grup atau drawing Liga Champions akan dilakukan pada Kamis (29/8/2019) malam WIB. 

Bersamaan dengan drawing Liga Champions malam nanti, Asosiasi Sepak Bola Eropa (UEFA) juga akan menggelar UEFA Awards

UEFA Awards merupakan ajang penghargaan bagi para pemain yang tampil luar biasa musim lalu. 

Baca juga: 12 Nama Calon Peraih Penghargaan Liga Champions, Tak Ada Mo Salah

Ada enam kategori yang diberikan, yaitu pemain terbaik untuk putra dan putri serta pemain terbaik terbaik untuk masing-masing posisi, kiper, bek, gelandang, dan penyerang. 

Tiga kandidat untuk Pemain Terbaik UEFA 2018-2019 adalah Virgil van Dijk (Liverpool), Lionel Messi (Barcelona), dan Cristiano Ronaldo (Juventus). 

Sementara itu, untuk pemain terbaik dari masing-masing posisi adalah sebagai berikut: 

Kiper: Alisson Becker (Liverpool), Hugo Lloris (Tottenham), Marc-Andre ter Stegen (Barcelona)

Bek: Trent Alexander-Arnold (Liverpool), Matthijs de Ligt (Ajax-Juventus), Virgil van Dijk (Liverpool)

Baca juga: Jadwal Drawing dan Pembagian Pot Undian Liga Champions 2019-2020

Gelandang: Frenkie de Jong (Ajax-Barcelona), Christian Eriksen (Tottenham), Jordan Henderson (Liverpool)

Penyerang: Sadio Mane (Liverpool), Lionel Messi (Barcelona), Cristiano Ronaldo (Juventus)

Ke mana Mohamed Salah? Penyerang Liverpool asal Mesir itu tidak termasuk kandidat teratas dalam perolehan poin performa. 

Mohamed Salah kalah bersaing dengan Sadio Mane, Messi, dan Ronaldo karena "cuma" mendapat 85 poin.

Nilai tersebut merupakan poin tertinggi di antara para kandidat yang tidak termasuk Top 3 untuk masing-masing posisi. 

Baca juga: Daftar 32 Tim Peserta Liga Champions Musim 2019-2020

UEFA Awards akan digelar bersamaan dengan undian fase grup atau drawing Liga Champions

Pencinta sepak bola akan bisa menyaksikan momen tersebut secara video live streaming di situs web resmi UEFA. 

Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, mengangkat trofi Liga Champions saat dia merayakan kemenangan bersama para pemain setelah pertandingan final Liga Champions antara Liverpool vs Tottenham Hotspur di Stadion Wanda Metropolitano di Madrid pada 1 Juni 2019.PAUL ELLIS/AFP Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, mengangkat trofi Liga Champions saat dia merayakan kemenangan bersama para pemain setelah pertandingan final Liga Champions antara Liverpool vs Tottenham Hotspur di Stadion Wanda Metropolitano di Madrid pada 1 Juni 2019.

Jadwal siaran langsung drawing Liga Champions pada Kamis malam akan dimulai pukul 23.00 WIB. 

Berikut adalah link live streaming drawing Liga Champions >>> Klik di sini 

Pembagian pot drawing Liga Champions 2019-2020:

Pot 1: Liverpool (11), Chelsea (12), Barcelona (2), Manchester City (6), Juventus (5), Bayern Muenchen (3), Zenit (19), Paris Saint-Germain (8)

Pot 2: Real Madrid (1), Atletico Madrid (4), Borussia Dortmund (13), Napoli (15), Shakhtar Donetsk (16), Tottenham Hotspur (17), Ajax Amsterdam (20), Benfica (21)

Baca juga: Hasil Liga Champions, Ajax ke Fase Grup Usai Singkirkan APOEL

Pot 3: Olympique Lyon (27), Bayer Leverkusen (28), RB Salzburg (29), Olympiacos (35), Club Brugge (37), Valencia (39), Inter Milan (46), Dinamo Zagreb (51)

Pot 4: Lokomotiv Moskva (54), Genk (60), Galatasaray (68), RB Leipzig (69), Slavia Praha (73), Red Star Belgrade (88), Atalanta (92), Lille (114)

Keterangan: Angka dalam kurung menunjukkan peringkat klub tersebut berdasarkan koefisien UEFA.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Timnas Indonesia
Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com