Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Piala AFF U-15 2019, Indonesia Gunduli Filipina

Kompas.com - 02/08/2019, 16:55 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.COM — Timnas U-15 Indonesia menang atas Filipina dengan skor 4-0 pada matchday keempat Piala AFF U-15 2019 di Stadion Chonburi Campus, Jumat (2/8/2019).

Awal-awal babak pertama, timnas U-15 Indonesia langsung tampil menyerang.

Menit ke-8, timnas U-15 Indonesia mendapat sepakan bebas di depan kotak terlarang. Namun, Diandra Diaz gagal mengeksekusi dengan baik.

Percobaan tendangan pertama Marselino Ferdinand pada menit ke-14 masih melambung di atas mistar gawang.

Peluang terbuka oleh Diandra pada menit ke-18. Namun, kedudukan masih sama kuat 0-0.

Menit ke-25, Marcelino Ferdinand mencetak gol pertama timnas U-15 Indonesia melalui sepakan jarak jauh.

Baca juga: Marcus/Kevin Gagal Tembus Semifinal Thailand Open 2019

Kedudukan 1-0 untuk timnas U-15 Indonesia.

Pada menit ke-30, Wahyu Agong mencetak gol memanfaatkan umpan Alexandro. Timnas U-15 Indonesia pun unggul 2-0.

Henry James masuk menggantikan Domic.

Timnas U-15 Indonesia melakukan pergantian pada menit ke-33, Rui Aryanto masuk menggantikan Mikael.

Menit ke-37, timnas U-15 Indonesia mendapat penalti setelah Diandra dijatuhkan.

Sepakan penalti dieksekusi oleh sang kapten, Marcell, pada menit ke-40.

Sampai babak pertama, kedudukan tak berubah, timnas U-15 Indonesia unggul 3-0.

Awal babak kedua, timnas U-15 Indonesia pun tampil menekan.

Menit ke-47, Wahyu Agung melakukan sepakanm, tetapi tipis di atas mistar gawang.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Timnas Indonesia
Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Sports
Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Timnas Indonesia
Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Timnas Indonesia
Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Internasional
Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Badminton
Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Badminton
Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com