Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Manchester City Juara, Doa Rizky, Penyintas Gempa Palu, Terkabul

Kompas.com - 13/05/2019, 06:20 WIB
Tri Indriawati

Penulis

 

Kisah Rizky dan Manchester City

Saat gempa menghantam Palu, Rizky sedang berada di sebuah warung internet untuk menonton sebuah siaran ulang yang menampilkan laga Man City. Warung internet tempatnya menonton kemudian ambruk. Beruntung, tidak seluruh tubuhnya tertimpa reruntuhan.

Beberapa hari kemudian, Rizky bertemu dengan wartawan BBC, Nick Beake di rumah sakit tempatnya dirawat. Kepada Beake, Rizky mengatakan bahwa Man City adalah tim kesayangannya dan pemain favoritnya adalah Riyad Mahrez.

Beake kemudian berinisiatif menghubungi Mahrez. Sang pemain kemudian membuat video berisi dukungan agar Rizky bisa segera pulih.

Baca juga: Hubungan Rizky dan Mahrez Gambarkan Simpati Inggris pada Korban Palu

"Halo Rizky. Saya harap kamu tetap kuat dan segera pulih, cepat sembuh. Kami mengirimkan doa-doa terbaik dari semua orang di Manchester City," kata Mahrez di video itu.

Rizky memandang layar laptop yang diperlihatkan Beake dengan pandangan tak percaya. Matanya berkaca-kaca sambil menggigit bibirnya.

Beberapa pekan kemudian, Mahrez mengirimkan jersey Man City yang sudah ia tanda tangani. Dan pada awal Mei ini, Rizky diundang untuk datang langsung menyaksikan laga Man City di Stadion Etihad.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Liga Indonesia
Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Motogp
Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Liga Italia
BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

Badminton
Rafael Struick Terpilih Jadi 'Future Star' Piala Asia U23 2024

Rafael Struick Terpilih Jadi "Future Star" Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com