Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persib Vs Arema, Ardi Idrus Nilai Kemenangan Saja Tak Cukup bagi Maung Bandung

Kompas.com - 17/02/2019, 16:00 WIB
Dendi Ramdhani,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

BANDUNG, KOMPAS.com - Wing bek Persib Bandung Ardi Idrus bertekad tampil total saat menjamu Arema FC pada leg pertama babak 16 besar Piala Indonesia di Stadion Si Jalak Harupat Kabupaten Bandung, Senin (18/2/2019) besok.

Ia berharap, Persib tak kebobolan guna menjadi modal untuk leg kedua.

"Saya berharap sebagai pemain belakang, saya tidak ingin gawang saya kebobolan. Itu harapan saya ke depan main di kandang walaupun kami tidak menang tapi jangan sampai kemasukan agar kita bisa lolos. Head to head penting," kata Ardi di Graha Persib, Jalan Sulanjana, Minggu (17/2/2019).

Baca juga: Joko Driyono, Valentine, dan Pertanyaan Pamungkas

Meski tak akan diperkuat Ezechiel Ndouassel dan Supardi Nasir, Ardi tetap optimis Persib mampu meraih kemenangan.

"Persiapan kami dari awal cukup bagus. Kemarin (lawan Persiwa) sudah kita lewati. Sekarang fokus lawan Arema. Tentunya besok saya bersama teman-teman sangat siap dan benar-benar fight untuk menang besok," tuturnya.

Ia tak meragukan kapasitas Arema sebagai salah satu tim berkualitas. Meski demikian, Persib masih di atas angin. Kemenangan 7-0 atas Persiwa pekan lalu jadi modal motivasi bagi rekan-rekannya.

"Arema tim bagus tapi kita sudah persiapkan itu semua. besok kami harus menang dan tanpa kebobolan. Itu yang saya harapkan gak penting kita menang berapa yang penting kita tak kebobolan," jelasnya. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Liga Indonesia
Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Motogp
Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Liga Italia
BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

Badminton
Rafael Struick Terpilih Jadi 'Future Star' Piala Asia U23 2024

Rafael Struick Terpilih Jadi "Future Star" Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com