Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rafael Van der Vaart Pensiun dari Sepak Bola

Kompas.com - 05/11/2018, 16:20 WIB
Alsadad Rudi,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

ESBJERG, KOMPAS.com - Mantan pemain tim nasional Belanda, Rafael Van der Vaart, telah mengumumkan pengunduran dirinya dari dunia sepak bola. Ia mempercepat keputusannya untuk pensiun menyusul cedera yang dialaminya.

Van der Vaart kini berusia 35 tahun. Ia bergabung bersama klub Liga Denmark, Esbjerg, sejak Agustus 2018. Namun lebih banyak menjalani perawatan akibat cedera.

"Saya harus berhenti sekarang. Saya tidak ingin di sini hanya untuk terus melakukan pemulihan, tapi untuk bermain," kata Van Der Vaart kepada De Telegraaf dikutip dari Four Four Two, Senin (5/11/2018).

Menurut Van der Vaart, dirinya sebenarnya punya keinginan untuk terus bermain hingga tua. Namun keinginannya itu harus dipendamnya.

Baca juga: Van der Vaart Klarifikasi Kabar Akan ke Bali United

Gelandang asal Belanda, Rafael van der Vaart, diperkenalkan sebagai pemain baru FC Midtjylland di MCH Arena, Herning, Denmark, pada Rabu (10/8/2016).AFP Gelandang asal Belanda, Rafael van der Vaart, diperkenalkan sebagai pemain baru FC Midtjylland di MCH Arena, Herning, Denmark, pada Rabu (10/8/2016).

Namun ia tetap merasa bangga karena sepanjang karier, Van Der Vaart sudah pernah bermain di sejumlah klub besar. Dia mengawalinya dari Ajax Amstedam sebelum memperkuat Real Madrid, Tottenham Hotspur, Real Betis, dan Hamburg SV.

Tak cuma itu, Van Der Vaart juga senang pernah memperkuat timnas Belanda di sejumlah turnamen besar, salah satunya saat masuk final Piala Dunia 2010 di Afrika Selatan.

"Selama bertahun-tahun, saya bisa bermain sepak bola dan melawan begitu banyak pemain hebat di stadion paling indah. Saya tidak pernah berani memimpikan itu sebagai seorang anak muda," ucap Va der Vaart.

Baca juga: Van der Vaart Merasa Jadi Xavi di Betis

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sinyal Persebaya Surabaya Lakukan Perombakan Tim

Sinyal Persebaya Surabaya Lakukan Perombakan Tim

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korsel: Peningkatan Kecepatan Pemain Jadi Fokus Latihan

Indonesia Vs Korsel: Peningkatan Kecepatan Pemain Jadi Fokus Latihan

Timnas Indonesia
Pebalap Muda Indonesia Avila Bahar Juara Round 1 Malaysia Series

Pebalap Muda Indonesia Avila Bahar Juara Round 1 Malaysia Series

Sports
Indonesia Vs Guinea, Kaba Diawara Mengagumi Michael Jordan di Olimpiade

Indonesia Vs Guinea, Kaba Diawara Mengagumi Michael Jordan di Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Liga Champions
Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Liga Champions
Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Liga Champions
Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Liga Indonesia
Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Liga Champions
Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Liga Champions
Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com