Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cagliari Vs AC Milan, Gol Perdana Gonzalo Higuain Selamatkan Tim Tamu

Kompas.com - 17/09/2018, 04:07 WIB
Jalu Wisnu Wirajati

Penulis

CAGLIARI, KOMPAS.com - Gonzalo Higuain akhirnya mencetak gol perdana bagi AC Milan. Penyerang asal Argentina itu melakukannya pada partai Cagliari vs AC Milan di Sardegna Arena, Minggu (16/9/2018) atau Senin dini hari WIB. 

Pada laga pekan ke-4 Serie A - kasta teratas Liga Italia, Gonzalo Higuain menjadi penyelamat tim tamu. Sempat tertinggal oleh gol Joao Pedro pada menit ke-4, AC Milan bisa memaksakan hasil imbang setelah Gonzalo Higuain menjebol gawang Cagliari pada menit ke-55. 

Bagi Higuain, inilah gol pertamanya bersama AC Milan setelah dipinjamkan Juventus. Pada pekan ke-3, dia sebenarnya sempat mencetak gol ke gawang AS Roma, Jumat (31/8/2018), tetapi dianulir wasit. 

Baca review lengkapnya: Higuain Akhiri Paceklik, Milan Gagal Kalahkan Cagliari

Hasil imbang ini membuat AC Milan tertahan di papan bawah. Mengumpulkan empat poin dari tiga laga, klub asuhan Gennaro Gattuso itu berada di posisi ke-15, satu anak tangga di bawah Inter Milan yang unggul selisih gol. 

Cagliari 1-1 AC Milan (Joao Pedro 4'; Gonzalo Higuain 55')

Susunan pemain Cagliari vs AC Milan:

Cagliari (4-3-3): 28-Alessio Cragno; 33-Darijo Srna, 56-Filippo Romagna, 15-Ragnar Klavan, 20-Simone Padoin; 29-Lucas Castro (4-Daniele Dessena 84'), 6-Filip Bradaric, 18-Nicolo Barella; 10-Joao Pedro (25-Marco Sau 64'); 17-Diego Farias (21-Artur Ionita 52'), 30-Leonardo Pavoletti.

Pelatih: Rolando Maran.

AC Milan (4-3-3): 99-Gianluigi Donnarumma; 2-Davide Calabria, 22-Mateo Musacchio, 13-Alessio Romagnoli, 68-Ricardo Rodriguez (93Diego Laxalt 85'); 79-Franck Kessie, 21-Lucas Biglia, 5-Giacomo Bonaventura (14-Tiemoue Bakayoko 66'); 8-Suso, 9-Gonzalo Higuain, 10-Hakan Calhanoglu (7-Samu Castillejo 73').

Pelatih: Gennaro Gattuso

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final setelah 16 Tahun

Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final setelah 16 Tahun

Badminton
Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Timnas Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Badminton
Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Badminton
Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Liga Lain
Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Internasional
Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Liga Spanyol
Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Badminton
Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Liga Inggris
Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Liga Inggris
Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com