Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sriwijaya FC Vs Madura United, Vizcarra Harapkan Dukungan Warga Padang

Kompas.com - 10/08/2018, 14:55 WIB
Rahmadhani,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

PADANG, KOMPAS.com - Pemain Sriwijaya, Esteban Vizcarra, mengharapkan dukungan warga dan suporter yang ada di Kota Padang saat timnya bertanding menghadapi Madura United dalam lanjutan Liga 1 Indonesia di Stadion H Agus Salim Padang, Sabtu (11/8/2018).

Vizcarra dan beberapa pemain Sriwijaya lainnya, seperti Nur Iskandar dan Yu Hyun-koo, merupakan mantan pemain Semen Padang.

Mereka sempat menjadi idola dari para suporter Semen Padang. Selain itu, ada juga pemain Sriwijaya yang berasal dari Sumatera Barat, yaitu Teja Paku Alam.

"Saya berharap para penonton Kota Padang bisa memberikan dukungan kepada kami saat berhadapan dengan Madura United," ujar Vizcarra, Kamis (9/10/2018).

Baca juga: Yanto Basna Enggan Tuntut Sriwijaya FC soal Tunggakan Gaji Rp 50 Juta

Laga menghadapi Madura United merupakan laga kedua yang dijalani oleh Sriwijaya di Stadion H Agus Salim Padang.

"Sebelumnya, kami berhasil meraih kemenangan saat menghadapi Borneo. Saya berharap hasil tersebut bisa diulangi saat melawan Madura United," ucapnya.

Esteban Vizcarra dan Adam Alis saat laga uji coba Sriwijaya FC di Stadion Bumi Sriwijaya, Palembang
INSTAGRAM.com/ADAMALIS93 Esteban Vizcarra dan Adam Alis saat laga uji coba Sriwijaya FC di Stadion Bumi Sriwijaya, Palembang

Meski sudah membela Sriwijaya, Vizcarra tetap mencuri perhatian warga Kota Padang. Saat menyaksikan pertandingan Semen Padang melawan PSIR di Stadion H Agus Salim Padang, para penonton banyak yang minta berfoto dengan Vizcarra.

Sriwijaya terpaksa melakoni laga kandangnya di Padang karena kandangnya, Stadion Gelora Sriwijaya, dipakai untuk pertandingan Asian Games 2018.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com