Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Susunan Pemain Perancis Vs Kroasia, Adu Tajam Giroud dan Mandzukic

Kompas.com - 15/07/2018, 21:09 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

MOSKWA, KOMPAS.com - Pertandingan final Piala Dunia 2018 antara timnas Perancis melawan timnas Kroasia akan digelar di Stadion Luzhniki, Minggu (15/7/2018) pukul 22.00 WIB.

Pada partai puncak ini, timnas Perancis menurunkan skuad terbaiknya. Les Bleus kembali mempercayakan Olivier Giroud sebagai ujung tombak dibantu Kylian Mbappe, Antoine Griezmann, dan Blaise Matuidi.

Sedangkan lini tengah diisi oleh N'Golo Kante dan Paul Pogba. Pada barisan pertahanan, dihuni oleh Benjamin Pavard, Raphael Varane, Samuel Umtiti, dan Lucas Hernandez.

Baca Juga: Pelatih Prancis Simpan Catatan Cemerlang di Laga Final

Sementara itu, Mario Mandzukic dipercaya oleh pelatih Kroasia, Zlatko Dalic, menjadi daya gedor tim. Ivan Perisic yang sebelumnya menjalani perawatan cedera, kembali dipercaya menjadi starter.

Begitu juga dengan Ivan Rakitic yang sebelumnya sempat dikabarkan mengalami demam, kembali dipercaya untuk mengisi lini tengah Kroasia.

Baca Juga: Media Inggris Ingin Kroasia Didiskualifikasi dari Piala Dunia 2018 karena 3 Hal Ini

Susunan pemain Perancis melawan timnas Kroasia:

Perancis: 1-Hugo Lloris; 2-Benjamin Pavard, 4-Raphael Varane, 5-Samuel Umtiti, 21-Lucas Hernandez; 13-N'Golo Kante, 6-Paul Pogba, 10-Kylian Mbappe, 7-Antoine Griezmann, 14-Blaise Matuidi; 9-Olivier Giroud

Pelatih: Didier Deschamps

Kroasia: 23-Danijel Subasic; 3-Ivan Strinic, 21-Domagoj Vida, 6-Dejan Lovren, 2-Sime Vrsaljko; 7-Ivan Rakitic, 11-Marcelo Brozovic, 4-Ivan Perisic, 10-Luka Modric, 18-Ante Rebic; 17-Mario Mandzukic

Pelatih: Zlatko Dalic

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Liga Champions
Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Liga Champions
Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Liga Champions
Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Liga Indonesia
Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Liga Champions
Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Liga Champions
Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Liga Indonesia
Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com