Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Susunan Pemain Perancis Vs Kroasia, Adu Tajam Giroud dan Mandzukic

Pada partai puncak ini, timnas Perancis menurunkan skuad terbaiknya. Les Bleus kembali mempercayakan Olivier Giroud sebagai ujung tombak dibantu Kylian Mbappe, Antoine Griezmann, dan Blaise Matuidi.

Sedangkan lini tengah diisi oleh N'Golo Kante dan Paul Pogba. Pada barisan pertahanan, dihuni oleh Benjamin Pavard, Raphael Varane, Samuel Umtiti, dan Lucas Hernandez.

Sementara itu, Mario Mandzukic dipercaya oleh pelatih Kroasia, Zlatko Dalic, menjadi daya gedor tim. Ivan Perisic yang sebelumnya menjalani perawatan cedera, kembali dipercaya menjadi starter.

Begitu juga dengan Ivan Rakitic yang sebelumnya sempat dikabarkan mengalami demam, kembali dipercaya untuk mengisi lini tengah Kroasia.

Susunan pemain Perancis melawan timnas Kroasia:

Perancis: 1-Hugo Lloris; 2-Benjamin Pavard, 4-Raphael Varane, 5-Samuel Umtiti, 21-Lucas Hernandez; 13-N'Golo Kante, 6-Paul Pogba, 10-Kylian Mbappe, 7-Antoine Griezmann, 14-Blaise Matuidi; 9-Olivier Giroud

Pelatih: Didier Deschamps

Kroasia: 23-Danijel Subasic; 3-Ivan Strinic, 21-Domagoj Vida, 6-Dejan Lovren, 2-Sime Vrsaljko; 7-Ivan Rakitic, 11-Marcelo Brozovic, 4-Ivan Perisic, 10-Luka Modric, 18-Ante Rebic; 17-Mario Mandzukic

Pelatih: Zlatko Dalic

https://bola.kompas.com/read/2018/07/15/21091108/susunan-pemain-perancis-vs-kroasia-adu-tajam-giroud-dan-mandzukic

Terkini Lainnya

Arhan Usai Diganjar Kartu Merah Saat Debut di Suwon FC: Sedih, Saya Akan Menebusnya...

Arhan Usai Diganjar Kartu Merah Saat Debut di Suwon FC: Sedih, Saya Akan Menebusnya...

Liga Lain
5 Pemain Tambahan Bergabung dengan Timnas U20 di Italia

5 Pemain Tambahan Bergabung dengan Timnas U20 di Italia

Liga Indonesia
Desain Baru Sarung Tangan Resmi UFC, Beri Kenyamanan untuk Fighter

Desain Baru Sarung Tangan Resmi UFC, Beri Kenyamanan untuk Fighter

Sports
Ancelotti Ingin Pensiun di Madrid, Tekad Bawa Los Blancos Juara Liga Champions

Ancelotti Ingin Pensiun di Madrid, Tekad Bawa Los Blancos Juara Liga Champions

Liga Spanyol
Shin Tae-yong: Piala Asia Lebih Besar, Jangan Terkurung Piala AFF

Shin Tae-yong: Piala Asia Lebih Besar, Jangan Terkurung Piala AFF

Timnas Indonesia
Jadwal Singapore Open 2024: 8 Wakil Indonesia Berburu Tiket Perempat Final

Jadwal Singapore Open 2024: 8 Wakil Indonesia Berburu Tiket Perempat Final

Badminton
Hasil Final Conference League: Bekuk Fiorentina, Olympiakos Juara dan Cetak Sejarah

Hasil Final Conference League: Bekuk Fiorentina, Olympiakos Juara dan Cetak Sejarah

Liga Lain
Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bundesliga
Borneo FC Vs Bali United, Huistra Ingin Tempat Ketiga, Penawar Kecewa

Borneo FC Vs Bali United, Huistra Ingin Tempat Ketiga, Penawar Kecewa

Liga Indonesia
STY Ungkap Jadwal Jordi, Idzes, dan Hubner Gabung ke Timnas Indonesia

STY Ungkap Jadwal Jordi, Idzes, dan Hubner Gabung ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Gantikan Xavi, Hansi Flick Resmi Jadi Pelatih Barcelona

Gantikan Xavi, Hansi Flick Resmi Jadi Pelatih Barcelona

Liga Spanyol
Pelatih Persib Ungkap 'Masalah' Jelang Final Leg 2 Lawan Madura United

Pelatih Persib Ungkap "Masalah" Jelang Final Leg 2 Lawan Madura United

Liga Indonesia
Borneo FC Vs Bali United, Teco Ingin Akhiri Kompetisi dengan Kisah Indah

Borneo FC Vs Bali United, Teco Ingin Akhiri Kompetisi dengan Kisah Indah

Liga Indonesia
Kisah Perjuangan Greysia Polii dalam 'Menembus Garis Batas'

Kisah Perjuangan Greysia Polii dalam "Menembus Garis Batas"

Badminton
Hasil Singapore Open 2024: Singkirkan Wakil India, Apri/Fadia ke 16 Besar

Hasil Singapore Open 2024: Singkirkan Wakil India, Apri/Fadia ke 16 Besar

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke