Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Egy Maulana Ingin Tunjukkan Pemain Indonesia Bisa Berkarier di Eropa

Kompas.com - 05/01/2018, 21:03 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Pesepak bola potensial Indonesia, Egy Maulana Vikri, menyimpan alasan penting di balik keputusan tak ingin terburu-buru mengumumkan klub barunya di Eropa.

Hal itu diungkapkan oleh Egy pada sesi jumpa pers di Kantor Kemenpora, Senayan, Jakarta Selatan, Jumat (5/1/2018) sore WIB.

Dalam kesempatan itu, Egy dipastikan akan menandatangi kontrak bersama salah satu klub Eropa sekitar Maret 2018.

Sejauh ini, Egy mendapatkan tawaran dari klub asal enam negara Eropa, yaitu Spanyol, Jerman, Polandia, Perancis, Portugal, dan Italia.

Baca juga : Mudah Beribadah ke Masjid Jadi Faktor Egy untuk Tentukan Klub di Eropa

"Kalau sudah jelas, baru nanti saya sampaikan, biar tidak ada masalah," ucap Egy.

"Belum kontrak kok tahu-tahu sudah diumumkan di klub mana. Kalau begitu, bisa batal mimpi saya bermain di Eropa," tutur pemain berusia 17 tahun itu.

"Lebih baik, tunggu saja nanti. Saya punya mimpi besar bermain di Eropa. Itu agar mereka tahu bahwa pemain Indonesia juga bisa main di sana," ujar Egy.

Pada kalimat penutup, Egy juga meminta doa dan dukungan dari masyarakat Indonesia untuk masa depan kariernya di Eropa.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Timnas Indonesia
Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Badminton
Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Badminton
Alasan di Balik PSM Tak Konsisten Sepanjang Liga 1 2023-2024

Alasan di Balik PSM Tak Konsisten Sepanjang Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Courtois Kembali Main Bela Real Madrid, Catat Clean Sheet

Courtois Kembali Main Bela Real Madrid, Catat Clean Sheet

Liga Spanyol
Line Up dan Link Live Streaming Final Piala Thomas 2024 Indonesia Vs China

Line Up dan Link Live Streaming Final Piala Thomas 2024 Indonesia Vs China

Badminton
Run The City Medan Diikuti 1.000 Pelari, Usung Konsep Point to Point

Run The City Medan Diikuti 1.000 Pelari, Usung Konsep Point to Point

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com