Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Januari, PSG Ingin Boyong Alexis Sanchez

Kompas.com - 23/11/2017, 19:39 WIB

KOMPAS.com - Klub raksasa Liga Perancis, Paris Saint-Germain (PSG), dikabarkan tertarik memboyong winger Arsenal, Alexis Sanchez. Pemain internasional Cile tersebut diyakini bisa menambah daya dobrak PSG.

Dilansir BolaSport.com dari Daily Mirror, PSG tertarik mendatangkan Sanchez pada bursa transfer Januari. Kontrak mantan pemain Barcelona tersebut akan habis pada akhir musim ini tetapi hingga sekarang belum ada sinyal Sanchez memperpanjang kontrak di Stadion Emirates.

Namun PSG tak sendirian. Klub ibu kota Perancis tersebut harus bersaing dengan Manchester City yang juga tertarik memiliki Sanchez.

(Baca Juga : Arsenal Galau Jelang Ditinggal Alexis Sanchez dan Mesut Oezil)

"PSG telah kembali dihubungan dengan Alexis Sanchez dan dia akan menjadi tambahan besar untuk skuad bertabur bintang mereka," ujar wartawan Dail Mirror John Cross.

"Mereka juga percaya bahwa daya tarik kota Paris yang sama-sama kosmopolitan membuat Alexis lebih tertarik ke PSG ketimbang ke Manchester."

Jika berhasil mendapatkan Sanchez, tentu lini depan PSG akan semakin berbahaya karena mereka saat ini sudah memiliki trio paling tajam di Eropa dalam diri Kylian Mbappe, Edinson Cavani dan Neymar. Trisula yang mendapat julukan "trio MaCaN" tersebut telah mencetak 43 gol sejauh ini dalam semua kompetisi.

(Baca Juga: Jose Mourinho Bisa Gunakan 3 Strategi Ini agar Lukaku dan Ibrahimovic Bisa Main Bareng)

Akan tetapi, PSG harus lebih dulu menjual beberapa pemain bila ingin mendatangkan Sanchez agar terhindar dari sanksi Financial Fair Play (FFP). Pasalnya, PSG sudah mengeluarkan dana yang sangat fantastis sepanjang musim panas ketika membeli Neymar dan Mbappe.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Timnas Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Badminton
Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com