Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Lengkap Pekan Kelima Liga Inggris, Dua Manchester Perkasa

Kompas.com - 18/09/2017, 05:20 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Manchester City bersama Manchester United termasuk anomali pada pekan kelima Premier League musim 2017-2018.

The Citizens berhasil menaklukkan Watford 6-0, sedangkan The Red Devils mengalahkan Everton 4-0.

Klub Manchester itu termasuk dua tim yang terhindar dari hasil imbang yang dialami separuh laga di pekan ini.

Man City dan Man United juga menjadi tim yang menang dengan selisih lebih dari satu gol.

Adapun partai yang menghasilkan kemenangan dengan margin satu gol antara lain Bournemouth vs Brighton & Hove Albion, Crystal Palace vs Southampton, dan Newcastle United vs Stoke City.

Striker Manchester City, Sergio Aguero, pun menjadi pemain pertama yang mencetak hat-trick di Liga Inggris musim ini.

Berikut hasil lengkap Liga Inggris pekan kelima:

  • Bournemouth 2 - 1 Brighton & Hove Albion (Andrew Surman 67', Jermain Defoe 73'; Solly March 55')
  • Crystal Palace 0 - 1 Southampton (Steven Davis 6')
  • Huddersfield Town 1 - 1 Leicester City (Laurent Depoitre 46'; Jamie Vardy pen-50')
  • Liverpool 1 - 1 Burnley (Mohamed Salah 30'; Scott Arfield 27')
  • Newcastle United 2 - 1 Stoke City (Christian Atsu 19' Jamaal Lascelles 68'; Xherdan Shaqiri 57')
  • Watford 0 - 6 Manchester City (Sergio Aguero 27', 31', 81' Gabriel Jesus 37', Nicolas Otamendi 63', Raheem Sterling 89')
  • West Bromwich Albion 0 - 0 West Ham United
  • Tottenham Hotspur 0 - 0 Swansea City
  • Chelsea 0 - 0 Arsenal
  • Manchester United 4 - 0 Everton (Antonio Valencia 4', Henrikh Mkhitaryan 83', Romelu Lukaku 89', Anthony Martial pen-90+2')
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Timnas Indonesia
Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Sports
Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Timnas Indonesia
Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Timnas Indonesia
Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com