Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Joe Hart Bicara soal Insiden Jari Tengah Dele Alli

Kompas.com - 05/09/2017, 18:49 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Gelandang Tottenham Hotspur dan timnas Inggris, Dele Alli, tertangkap kamera tengah mengacungkan jari tengah ke arah seseorang.

Insiden pengacungan jari tengah Dele Alli itu sontak membuat media heboh.

Beberapa media menyebut bahwa jari tengah tersebut ditujukan kepada wasit yang memimpin jalannya pertandingan timnas Inggris vs Slowakia, Clement Turpin, Senin (5/9/2017).

Namun, Alli telah mengklarifikasi bahwa jari tengah tersebut dia arahkan kepada sahabatnya, Kyle Walker, sebagai bentuk candaan.

Menanggapi hal tersebut, kiper timnas Inggris, Joe Hart, pun buka suara.

"Kita semua tahu apa yang terjadi, tidak ada pihak yang terluka dari insiden itu," kata Joe Hart seperti dilansir BolaSport.com dari Evening Standard.

Menurut kiper Manchester City yang dipinjamkan ke West Ham United itu, Alli merupakan tipikal pemain yang ekspresif di lapangan.

"Ia sama seperti anak muda kebanyakan yang kadang melakukan hal-hal tak terduga," kata Hart.

Namun, Hart khawatir sikap yang ditunjukkan Alli tersebut bisa menjadi contoh buruk bagi anak-anak yang melihatnya.

Pada pertandingan tersebut, Inggris berhasil keluar menjadi pemenang dengan skor akhir 2-1.

Meski tertinggal lebih dulu melalui Stanislav Lobotka (3'), Inggris berhasil membalikkan keadaan melalui gol Eric Dier (37') dan Marcus Rashford (59').

Dengan hasil itu, Inggris kokoh di puncak klasemen Grup F Kualifikasi Piala Dunia, terpaut lima angka di atas Slowakia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A, Jay Idzes Cetak 2 Gol tetapi Venezia Kalah

Parma Kembali ke Serie A, Jay Idzes Cetak 2 Gol tetapi Venezia Kalah

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Badminton
Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Timnas Indonesia
Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com