Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Saat Indonesia Vs Kamboja, Malaysia Mata-matai Pasukan Luis Milla

Kompas.com - 25/08/2017, 09:45 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

Laporan Langsung Wartawan BolaSport, Estu Santoso, dari Selangor, Malaysia

KOMPAS.com – Pelatih timnas U-22 Malaysia, Ong Kim Swee, hadir di Stadion Shah Alam, Selangor, pada Kamis (24/8/2017). Dia menyaksikan laga Indonesia versus Kamboja.

Laga antara timnas U-22 Indonesia kontra Kamboja berakhir dengan skor 2-0 untuk kemenangan Merah Putih.

Dua gol skuad Garuda Muda pada laga Indonesia vs Kamboja ini tercipta pada babak kedua.

Pada momen ini, Ong Kim Swee mencatat beberapa hal yang dilihatnya.

Pelatih skuad Harimau Muda ini hadir di Shah Alam bisa jadi dengan tujuan mengamati permainan anak asuh Luis Milla.

Indonesia bersua Malaysia pada semifinal SEA Games 2017 yang berlangsung pada Sabtu (26/8/2017) malam.

Sayang, Kim Swee tak memberikan keterangan apa pun ke media selepas laga ini.

Sebab, pria berusia 46 tahun ini dengan cepat meninggalkan tribune VIP setelah pertandingan selesai.

Kim Swee tampak tekun mengamati laga Indonesia vs Kamboja dari bangku atas tribune VIP.

Dia pun bisa mulai memetakan kekuatan Indonesia yang bakal dihadapi anak asuhnya akhir pekan ini, Sabtu (23/8/2017). 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang


Terkini Lainnya

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Timnas Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Badminton
Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Badminton
Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Liga Lain
Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Internasional
Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Liga Spanyol
Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Badminton
Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Liga Inggris
Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Liga Inggris
Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com