Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tawaran Arsenal untuk Lacazette dan Lemar Ditolak

Kompas.com - 29/06/2017, 18:31 WIB

KOMPAS.com - Arsenal harus lebih sabar laga dalam usahanya memburu striker Lyon, Alexandre Lacazette. Sebab, tawaran The Gunners untuk memboyong penyerang berusia 26 tahun ini ditolak.

Presiden Lyon, Jean-Michel Aulas, mengatakan bahwa Arsenal harus melayangkan tawaran yang nilainya paling kurang 65 juta euro (sekitar Rp 988,494 miliar). Sumber ESPN FC mengatakan bahwa kedua kubu masih sedang bernegosiasi.

Lacazette mungkin menjadi peluang yang realistis bagi Arsenal untuk mendatangkan pemain papan atas pada bursa transfer musim panas ini. Sebab, Aulas sudah mengatakan bahwa mereka tidak akan menghalangi langkah sang striker jika ingin pergi.

Namun dalam pernyataan terbaru, Aulas memberikan indikasi Lacazette tak akan meninggalkan Lyon. "Saya tidak berpikir Alexandre Lacazette akan pergi pada musim panas ini," demikian pernyataan Aulas kepada Canal Plus.

Aulas juga menepis kemungkinan Olivier Giroud menjadi bagian dari transfer Lacazette. Dia mengatakan bahwa Giroud ingin bertahan di London.

Sementara itu soal tawaran senilai 30 juta poundsterling (sekitar Rp 518,479 miliar) kepada pemain AS Monaco, Thomas Lemar, Arsenal mendapat jawaban tidak. Monaco mengatakan bahwa mereka tidak ingin melepas pemain 21 tahun tersebut pada musim panas ini.

Ada alasan mengapa juara Ligue 1 ini mempertahankan Lemar. Sebab, mereka baru saja melepas Bernardo Silva ke Manchester City dan Tiemoue Bakayoko semakin dekat dengan pintu masuk menuju Chelsea. Itu belum termasuk pengejaran sejumlah klub elite, termasuk Arsenal, kepada Kylian Mbappe.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Serukan Bangkit Usai Takluk

Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Serukan Bangkit Usai Takluk

Liga Indonesia
Bayer Leverkusen ke Final Liga Europa: 49 Laga Tak Terkalahkan, Rekor Baru di Eropa

Bayer Leverkusen ke Final Liga Europa: 49 Laga Tak Terkalahkan, Rekor Baru di Eropa

Liga Lain
Kepala Witan Sulaeman Dijahit Usai Lawan Guinea

Kepala Witan Sulaeman Dijahit Usai Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Erick Thohir Bidik Indonesia Tampil di Olimpiade Los Angeles 2028

Erick Thohir Bidik Indonesia Tampil di Olimpiade Los Angeles 2028

Timnas Indonesia
Jangan Pernah Menangis, Coach Shin Tae-yong

Jangan Pernah Menangis, Coach Shin Tae-yong

Liga Indonesia
Jadwal MotoGP Perancis 2024, Tekad Sang Juara Dunia Taklukan Le Mans

Jadwal MotoGP Perancis 2024, Tekad Sang Juara Dunia Taklukan Le Mans

Motogp
Erick Thohir Apresiasi Perjuangan Indonesia, Skuad Garuda Punya Generasi Emas

Erick Thohir Apresiasi Perjuangan Indonesia, Skuad Garuda Punya Generasi Emas

Timnas Indonesia
Atmosfer Sendu Ruang Ganti Timnas U23 Indonesia Usai Urung ke Olimpiade

Atmosfer Sendu Ruang Ganti Timnas U23 Indonesia Usai Urung ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Hasil Liga Europa: Atalanta Vs Leverkusen di Final, Sejarah bagi Sang Dewi

Hasil Liga Europa: Atalanta Vs Leverkusen di Final, Sejarah bagi Sang Dewi

Liga Lain
Erick Thohir: Terima Kasih, Skuad Garuda Muda!

Erick Thohir: Terima Kasih, Skuad Garuda Muda!

Timnas Indonesia
Apresiasi Presiden FIFA Terhadap Perjuangan Timnas U23 Indonesia

Apresiasi Presiden FIFA Terhadap Perjuangan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Piala Asia U17 Putri 2024: Timnas Indonesia Kalah Telak dari Korsel

Hasil Piala Asia U17 Putri 2024: Timnas Indonesia Kalah Telak dari Korsel

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Garuda Kalah, STY Kartu Merah, Olimpiade Harus Menunggu

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Garuda Kalah, STY Kartu Merah, Olimpiade Harus Menunggu

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Penalti Lawan Gagal, STY Dapat Kartu Merah

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Penalti Lawan Gagal, STY Dapat Kartu Merah

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Sapuan Nathan Selamatkan Garuda Muda

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Sapuan Nathan Selamatkan Garuda Muda

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com