Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kenapa Klopp Bersitegang dengan Jose Mourinho?

Kompas.com - 16/01/2017, 18:14 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber telegraph

MANCHESTER, KOMPAS.com - Manajer Liverpool Juergen Klopp dan bos Manchester United Jose Mourinho terlihat berselisih saat kedua tim bertemu pada pertanndingan lanjutan Premier League di Stadion Old Trafford, Minggu (15/1/2017).

Pertandingan tersebut berakhir imbang 1-1. Sebagai tim tamu, Liverpool mampu unggul terlebih dulu berkat gol James Milner dari titik putih pada menit ke-27. Namun, keunggulan si Merah buyar setelah Zlatan Ibrahimovic mencetak gol pada menit ke-84.

Jelang laga berakhir tepatnya menit ke-90+1, pertandingan berlangsung panas. Penyerang Liverpool, Roberto Firmino ditarik kausnya oleh Ander Herrera. Firmino lalu beraksi marah kepada Herrera.

Kedua pemain pun diganjar kartu kuning oleh wasit Michael Oliver. Setelah itu, Klopp beradu argumen dengan Mourinho perihal insiden tersebut. Namun, perselisihan antara kedua manajer bisa dihentikan oleh ofisial keempat, Craig Pawson.

Terkait insiden tersebut, kedua pelatih menjelaskan pendapatnya masing-masing. "Dia (Klopp) berpikir bahwa saya ingin ada pemainnya yang dikartu marah. Saya tidak berpikir seperti itu, Tidak ada masalah sebetulnya," kata Mourinho.

Sementara Klopp mengaku kecewa dengan anggapan Mourinho bahwa Herrera tidak pantas mendapat kartu kuning.

"Dia ingin timnya sedikit menerima kartu kuning. Tidak tahu juga," tutur Klopp.

Klopp pun menyatakan bahwa Firmino tidak pantas menerima kartu kuning. "Dia ingin memberikan bola tetapi kartu kuning tersebut pantas buat Ander Herrera. Tidak ada yang lain. Pada akhirnya, kartu kuning diberikan bagi pemain yang memang hanya ingin bermain (Firmino). Kami (Mourinho dan Klopp) tidak memiliki pendapat yang sama saat ini," jelas Klopp.

Juara Manchester United 1-1 Liverpool: Ibra Penyelamat
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Internasional
Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Sports
Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com