Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Kecelakaan Pesawat yang Pernah Dialami Dunia Olahraga

Kompas.com - 29/11/2016, 18:35 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

Sumber JUARA

 

2. Kecelakaan Sabena Flight 548 (15 Februari 1961)

Pesawat Boeing 707 Sabena 548 ini mengangkut tim dansa es (figure skating) Amerika Serikat dari New York City ke Brussels, Belgia.

Rencananya, tim yang terdiri dari 18 orang tersebut akan melanjutkan perjalanan ke Praha, Cekoslovakia (sekarang Republik Ceska) untuk mengikuti kejuaraan dunia.

Penerbangan itu berangkat dari Bandara Internasional Idlewild (sekarang dikenal sebagai Bandara Internasional John F. Kennedy) dan jatuh saat akan mendarat di Bandara Zavantem, Brussel.

Pesawat tersebut kehilangan kecepatan dan menukik dengan cepat sebelum jatuh ke sebuah tanah sekitar tiga kilometer dari bandara sebelum terbakar.

Tidak kurang dari 72 penumpang, termasuk keluarga atlet dansa es AS, staf pelatih, serta kru penerbangan, tewas seketika di lokasi kejadian.

Seorang petani bernama Theo de Laet yang berada di lokasi kejadian juga meninggal terkena pecahan alumunium pesawat.

Para ahli hingga kini belum menemukan penyebab pasti kecelakaan tersebut, tetapi penyidik menduga bahwa pesawat Sabena 548 mengalami kerusakan mesin.

Akibat kejadian ini, Kejuaraan Dunia Dansa Es 1961 pun dibatalkan. Selain itu, Amerika Serikat juga mengalami penurunan prestasi di cabang olahraga dansa es tingkat dunia selama beberapa waktu.

Halaman:


Terkini Lainnya

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com