Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Emosional! Itulah Sambutan Simeone untuk 2 Gol Putranya ke Gawang Juventus

Kompas.com - 29/11/2016, 09:06 WIB

KOMPAS.com - Pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone, memberikan respons terhadap penampilan gemilang anaknya, Giovanni Simeone, dalam pertandingan Serie A kontra Juventus di Stadion Luigi Ferraris, Minggu (27/11/2016).

Giovanni Simeone menjadi inspirasi kemenangan 3-1 Genoa atas Juventus. Gol Genoa dicetak oleh Giovanni (menit ke-3, 13') dan Alex Sandro (29'-bunuh diri), sedangkan gol Juventus dibukukan Miralem Pjanic (82').

Gol tersebut membuat Giovanni menyamakan dirinya dengan Diego, yang juga sukses menjebol Juventus ketika masih berseragam Lazio pada April 2000.

Menyambut aksi memukau Giovanni, Diego mengunggah foto selebrasi mereka berdua di media sosial ketika sedang menggetarkan jala Juventus. Diego pun mengucapkan satu kata untuk menggambarkan foto tersebut, "Emosional."

Kicauan Diego mendapat lebih dari 6.500 retweet dan sekitar 10.000 likes. Bahkan di Instagram, unggahan Diego mampu menyedot 60.000 likes dan 671 komentar!

MARCO BERTORELLO/AFP Penyerang Genoa, Giovanni Simeone (kiri), melakukan selebrasi bersama rekan-rekannya setelah mencetak gol ke gawang Juventus pada pertandingan Serie A Stadion Luigi Ferraris, Genoa, Minggu (27/11/2016).

Selain membanggakan sang ayah, Giovanni juga membikin klubnya bersukacita karena sukses menjadi cover surat kabar ternama Italia, La Gazzetta dello Sport.

"Berkat kemenangan atas Juventus, Genoa menjadi halaman depan di La Gazzetta dello Sport," kicau akun Twitter Genoa.

Musim ini, Giovanni telah mengemas empat gol dalam ajang Serie A. Selain Juventus, Pescara (1-1) dan Bologna (1-0) menjadi korban dari ketajaman striker berusia 21 tahun itu. (Septian Tambunan)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Final Championship Series Persib Vs Madura United Akhir Pekan Ini

Jadwal Final Championship Series Persib Vs Madura United Akhir Pekan Ini

Liga Indonesia
Jadwal Malaysia Masters 2024, 7 Wakil Indonesia Tanding di 16 Besar

Jadwal Malaysia Masters 2024, 7 Wakil Indonesia Tanding di 16 Besar

Badminton
Atalanta Juara Liga Europa, Parma Kenang Memori 25 Tahun Silam

Atalanta Juara Liga Europa, Parma Kenang Memori 25 Tahun Silam

Liga Lain
Atalanta Juara Liga Europa, Gasperini Sanjung Para Pemain La Dea

Atalanta Juara Liga Europa, Gasperini Sanjung Para Pemain La Dea

Liga Lain
Kata Xabi Alonso Setelah Leverkusen Terkapar di Final Liga Europa

Kata Xabi Alonso Setelah Leverkusen Terkapar di Final Liga Europa

Liga Lain
FIFA Dorong Uji Coba Aturan Offside Baru, Perubahan Terbesar dalam 30 Tahun

FIFA Dorong Uji Coba Aturan Offside Baru, Perubahan Terbesar dalam 30 Tahun

Internasional
5 Fakta Atalanta Vs Leverkusen: Sejarah La Dea, Rusaknya Rekor Xabi Alonso

5 Fakta Atalanta Vs Leverkusen: Sejarah La Dea, Rusaknya Rekor Xabi Alonso

Liga Lain
Hattrick di Final Liga Europa, Ademola Lookman Cetak Sejarah

Hattrick di Final Liga Europa, Ademola Lookman Cetak Sejarah

Liga Lain
Hasil Atalanta Vs Bayer Leverkusen 3-0, La Dea Juara Liga Europa!

Hasil Atalanta Vs Bayer Leverkusen 3-0, La Dea Juara Liga Europa!

Liga Lain
Habis Degradasi, Vincent Kompany Menuju Bayern Muenchen

Habis Degradasi, Vincent Kompany Menuju Bayern Muenchen

Bundesliga
Link Live Streaming Atalanta Vs Bayer Leverkusen, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Bayer Leverkusen, Kickoff 02.00 WIB

Liga Lain
Aroma Duel Meksiko Vs Brasil Jelang Final Championship Series Liga 1

Aroma Duel Meksiko Vs Brasil Jelang Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Kesan Pemain Timnas Putri Indonesia Dilatih Satoru Mochizuki: Kelas Dunia…

Kesan Pemain Timnas Putri Indonesia Dilatih Satoru Mochizuki: Kelas Dunia…

Timnas Indonesia
Timnas Putri Indonesia Vs Singapura, Satoru Mochizuki Buta Kekuatan Lawan

Timnas Putri Indonesia Vs Singapura, Satoru Mochizuki Buta Kekuatan Lawan

Timnas Indonesia
Inter Milan Resmi Ganti Pemilik Setelah Suning Gagal Lunasi Pinjaman

Inter Milan Resmi Ganti Pemilik Setelah Suning Gagal Lunasi Pinjaman

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com