Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Lengkap Pekan Ke-12 Premier League

Kompas.com - 22/11/2016, 05:59 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

KOMPAS.com - Pekan ke-12 Premier League menjadi momen membahagiakan bagi Chelsea. Sebab, mereka akhirnya memuncaki klasemen untuk yang kali pertama sejak Mei 2015.

Chelsea kembali menguasai singgasana puncak klasemen setelah mendulang kemenangan tipis 1-0 atas Middlesbrough, di Stadion Riverside, Minggu (20/11/2016).

Gol semata wayang pasukan Antonio Conte itu diciptakan oleh sang juru gedor andalan, Diego Costa, saat laga memasuki menit ke-41.


Naiknya Chelsea ke urutan teratas tak terlepas dari hasil yang diraih Liverpool.

Tim besutan Juergen Klopp tersebut hanya meraup hasil imbang tanpa gol kala bertandang ke markas Southampton, Sabtu (19/11/2016).

Pekan ke-12 juga menyajikan partai big match antara Manchester United dan Arsenal di Stadion Old Trafford.

Manchester United selaku tuan rumah sempat unggul melalui gol Juan Mata pada menit ke-68.

Namun, menjelang akhir laga, tepatnya menit ke-89, Arsenal menyamakan skor lewat tandukan Olivier Giroud.

Pada laga terakhir, (21/11/2016), West Bromwich Albion memetik kemenangan telak 4-0 atas Burnley. Keempat gol tersebut dicetak Matthew Phillips, James Morrison, Darren Fletcher, dan Salomon Rondon.


Berikut ini adalah hasil lengkap pekan ke-12 Premier League:

Manchester United 1-1 Arsenal (Juan Mata 68'; Olivier Giroud 89')

Crystal Palace 1-2 Manchester City (Yaya Toure 39', 83')

Everton 1-1 Swansea City (Seamus Coleman 89'; Gylfi Sigurdsson 41' [pen])

Southampton 0-0 Liverpool

Stoke City 0-1 AFC Bournemouth (Nathan Ake 26')

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Orlando City Vs Inter Miami: Messi 'Hilang', Suarez Buntu, The Herons Tertahan

Orlando City Vs Inter Miami: Messi "Hilang", Suarez Buntu, The Herons Tertahan

Liga Lain
Jawaban Como soal Jalani Pramusim di Indonesia Usai Promosi ke Serie A

Jawaban Como soal Jalani Pramusim di Indonesia Usai Promosi ke Serie A

Liga Italia
3 Fakta Kemenangan Madura United atas Borneo FC di Championship Series Liga 1

3 Fakta Kemenangan Madura United atas Borneo FC di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Kontroversi Perayaan Juara Allegri, Isyarat Tangan Desak Seseorang Pergi

Kontroversi Perayaan Juara Allegri, Isyarat Tangan Desak Seseorang Pergi

Liga Italia
Ten Hag Umbar Janji Bawa Man United Bekuk Man City Juarai Piala FA

Ten Hag Umbar Janji Bawa Man United Bekuk Man City Juarai Piala FA

Liga Inggris
PSSI Bertemu KNVB, Agendakan Laga Timnas Indonesia Vs Belanda

PSSI Bertemu KNVB, Agendakan Laga Timnas Indonesia Vs Belanda

Timnas Indonesia
Ketika Allegri Diusir Wasit, Lepas Jas, Dasi, dan Hampir Kemejanya...

Ketika Allegri Diusir Wasit, Lepas Jas, Dasi, dan Hampir Kemejanya...

Liga Italia
Kata Indra Sjafri soal Timnas U20 Indonesia Pakai Fasilitas Como untuk TC

Kata Indra Sjafri soal Timnas U20 Indonesia Pakai Fasilitas Como untuk TC

Timnas Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Man United Kedelapan, Chelsea di Zona Eropa

Klasemen Liga Inggris: Man United Kedelapan, Chelsea di Zona Eropa

Liga Inggris
3 Fakta Menarik Juventus Juara Coppa Italia, Allegri-Bianconeri Terbanyak

3 Fakta Menarik Juventus Juara Coppa Italia, Allegri-Bianconeri Terbanyak

Liga Italia
Hasil Atalanta Vs Juventus: Gol Vlahovic Bawa Bianconeri Juara Coppa Italia

Hasil Atalanta Vs Juventus: Gol Vlahovic Bawa Bianconeri Juara Coppa Italia

Liga Italia
Hasil Brighton Vs Chelsea, Cole Palmer Bawa The Blues Menang, Naik Peringkat

Hasil Brighton Vs Chelsea, Cole Palmer Bawa The Blues Menang, Naik Peringkat

Liga Inggris
Cesc Fabregas Mempunyai Kontribusi Besar Antar Como 1907 Promosi ke Serie A

Cesc Fabregas Mempunyai Kontribusi Besar Antar Como 1907 Promosi ke Serie A

Liga Italia
Hasil Man United Vs Newcastle: Drama 5 Gol dan Roket Diallo, MU Menang

Hasil Man United Vs Newcastle: Drama 5 Gol dan Roket Diallo, MU Menang

Liga Inggris
Link Live Streaming Juventus Vs Atalanta, Kick-off 02.00 WIB

Link Live Streaming Juventus Vs Atalanta, Kick-off 02.00 WIB

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com