Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Pekan Ketujuh Liga Inggris: City Kalah Telak, Chelsea Nyaris Malu

Kompas.com - 27/09/2015, 06:02 WIB
KOMPAS.com — Kejutan terjadi pada pekan ketujuh Premier League, Sabtu (26/9/2015). Manchester City kalah dengan skor telak 1-4 ketika tandang ke markas Tottenham Hotspur.

Chelsea pun nyaris kalah melawan tuan rumah Newcastle United. Willian menjadi penyelamat sang tim juara bertahan berkat golnya pada menit ke-87. Oleh karenanya, Chelsea masih bisa pulang dengan membawa satu poin seusai bermain imbang 2-2.

Hasil pekan ketujuh Premier League, Sabtu (29/6/2015)

- Tottenham Hotspur vs Manchester City: 4-1
(Tottenham: Eric Dier 45'; Toby Alderweireld 50'; Harry Kane 61'; Erik Lamela 79')
(City: Kevin de Bruyne 25')

- Leicester City vs Arsenal: 2-5
(Leicester: Jamie Vardy 13', 89')
(Arsenal: Theo Walcott 18'; Alexis Sanchez 33', 58', 81'; Olivier Giroud 90')

- Liverpool vs Aston Villa: 3-2
(Liverpool: James Milner 2'; Daniel Sturridge 59', 67')
(Villa: Rudy Gestede 66', 71')

- Manchester United vs Sunderland: 3-0
(MU: Memphis Depay 45'; Wayne Rooney 46'; Juan Mata 90')

- Southampton vs Swansea City: 3-1
(Southampton: Virgil van Dijk 11'; Dusan Tadic 54'; Sadio Mane 61')
(Swansea: Gylfi Sigurdsson 83' - penalti)

- Stoke City vs AFC Bournemouth: 2-1
(Stoke: Jonathan Walters 33'; Mame Biram Diouf 84')
(Bournemouth: Dan Gosling 76')

- West Ham United vs Norwich City: 2-2
(West Ham: Diafra Sakho 33'; Cheikhou Kouyate 90'
(Norwich: Robert Brady 9'; Nathan Redmond 83')

- Newcastle United vs Chelsea: 2-2
(Newcastle: Ayoze 42'; Georginio Wijnaldum 60')
(Chelsea: Ramires 79'; Willian 87')

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Liga Italia
Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com