Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Torres Fantastis! Gol Menit Pertama ke Gawang Barca

Kompas.com - 29/01/2015, 03:09 WIB
KOMPAS.com - Fernando Torres fantastis! Hanya perlu waktu satu menit striker Atletico Madrid ini membobol gawang Barcelona pada leg kedua perempat final Copa del Rey di Vicente Calderon, Rabu (28/1/2015) malam atau Kamis (29/1) dini hari WIB, yang membuat tuan rumah memimpin 1-0.

Gol pemain dengan julukan El Nino ini membuat Atletico membuka peluang lolos ke semifinal turnamen tersebut. Pasalnya, agregat kini menjadi 1-1, setelah pada leg pertama pekan lalu di Camp Nou mereka menyerah 0-1.

Torres memperlihatkan penampilan yang sangat memukau. Menerima umpan dari tengah, pemain yang dipinjam dari AC Milan ini lebih dulu menggocek Javier Mascherano, sebelum melesakkan bola ke pojok kanan gawang Barca. Si kulit bundar sempat membentur tiang sebelum masuk ke gawang yang dikawal Marc-Andre ter Stegen.

Apa yang dilakukan Torres persis seperti saat Atletico bermain imbang 2-2 melawan Real Madrid pada babak sebelumnya di kompetisi ini (leg kedua babak 16 besar). Dalam derbi Madrid, Torres juga langsung membobol gawang Los Blancos pada menit pertama, sebelum kembali mencetak gol pada menit pertama babak kedua.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar Skuad Brasil untuk Copa America 2024: Tanpa Neymar, Ada Paqueta

Daftar Skuad Brasil untuk Copa America 2024: Tanpa Neymar, Ada Paqueta

Internasional
Hasil Final dan Daftar Juara MilkLife Soccer Challenge Kudus Series 2 2024

Hasil Final dan Daftar Juara MilkLife Soccer Challenge Kudus Series 2 2024

Sports
Alasan Pelatih PSM Yakin Portugal Juara Euro 2024

Alasan Pelatih PSM Yakin Portugal Juara Euro 2024

Liga Indonesia
Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Internasional
Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Liga Indonesia
Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Internasional
Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Internasional
Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Internasional
Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Internasional
Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Internasional
Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Internasional
Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam 'Raksasa' Euro 2024

Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam "Raksasa" Euro 2024

Internasional
Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor 'Supersub' Oranye 2 Menit, 18 Detik

Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor "Supersub" Oranye 2 Menit, 18 Detik

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com