Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Liga Indonesia Bakal Investigasi Pertandingan "Memalukan"

Kompas.com - 27/10/2014, 18:37 WIB
Ferril Dennys

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - CEO PT Liga Indonesia, Joko Driyono, menyatakan akan berkoordinasi dengan Komisi Disiplin PSSI untuk melakukan investigasi pertandingan terakhir Grup N Divisi Utama antara PSS Sleman melawan PSIS Semarang,  di Stadion Sasana Krida Angkatan Udara, Yogyakarta, Minggu (26/10), yang berakhir dengan skor 3-2 untuk kemenangan PSS.

Hasil pertandingan ini tak masuk akal karena semua gol akibat gol bunuh diri. Kemungkinan besar kedua tim tak mau menang untuk menghindari Borneo FC pada babak semifinal dengan alasan faktor nonteknis yang kental di sana. Borneo FC finis di posisi kedua dengan raihan 10 poin, di bawah Martapura FC.

 "LIGA akan bertindak cepat dan tegas menyikapi ‘kejadian luar biasa’ ini. Berkoordinasi dengan Komdis dan Komite terkait, akan dilakukan investigasi mendalam, mengapa hal ini bisa terjadi. Kami harus memproteksi integritas sepakbola  dari hal-hal seperti ini dan upaya mencederai fair play," kata Joko seperti dikutip dari situs resmi Liga Indonesia.

Selain kasus PSS vs PSIS, LIGA pun tengah aktif dalam melakukan investigasi mendalam pada kasus yang terjadi usai laga Persis vs Martapura FC pekan lalu. Daftar itu masih bertambah dengan kasus WO nya Persis Solo, pada laga melawan Pusamania Borneo FC, Minggu (26/10) kemarin. Seperti diketahui, sehari sebelum pertandingan, pihak Persis Solo tidak hadir di Stadion Segiri, kendati sempat ikut Technical Meeting sehari sebelumnya. Terkait ini pun, LIGA dan Komdis akan secepatnya bertindak untuk investigasi.

"Rekomendasi sidang Komdis telah diterbitkan. Besok, Komdis langsung bersidang, kejadian seperti ini yang telah melanggar fairplay kompetisi, bisa berbuah skorsing hingga diskualifikasi dari kompetisi," tutur Joko.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Timnas Indonesia
Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan  Indonesia atas Taiwan 1-0

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan Indonesia atas Taiwan 1-0

Liga Indonesia
Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Liga Spanyol
Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Badminton
Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Badminton
Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Badminton
Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Liga Indonesia
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Badminton
Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Badminton
Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol Vs PSM

Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol Vs PSM

Liga Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final Setelah 16 Tahun

Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final Setelah 16 Tahun

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com