Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar Falcao Jalani Debut di Old Trafford

Kompas.com - 16/09/2014, 09:01 WIB
Okky Herman Dilaga

Penulis

MANCHESTER, KOMPAS.com - Striker Manchester United, Radamel Falcao, takjub dengan sambutan yang diberikan para pendukung klub pada laga debutnya di Old Trafford, Manchester, Minggu (14/9/2014).

Pada laga melawan Queens Park Rangers itu, Falcao memulai pertandingan dari bangku cadangan. Pemain asal Kolombia itu masuk menggantikan Juan Mata pada menit ke-67.

Sebelum masuk, Falcao sempat melakukan pemanasan di pinggir lapangan. Saat itulah, Falcao merasa mendapat sambutan luar biasa dari mayoritas pendukung Manchester United.

"Aku sangat senang dengan kemenangan kami dan sambutan yang luar biasa. Aku ingin melanjutkan kemenangan ini. Aku ingin berterima kasih kepada para pendukung dan aku sangat menikmati pertandingan ini," jelas Falcao.

"Aku merasa bagus menjalani debut di Old Trafford dan sangat senang kami meraih kemenangan. Aku menikmati pertandingan tersebut. Old Trafford adalah stadion luar biasa dan bersejarah," lanjutnya.

Falcao sebenarnya nyaris mencetak gol pada debutnya bersama The Red Devils. Akan tetapi, peluang besar Falcao harus digagalkan penyelamatan gemilang kiper Robert Green.

"Aku hampir mencetak gol. Namun, penjaga gawang tampil bagus. Aku harap bisa mencetak gol pada pertandingan selanjutnya," ujar Falcao.

"Sedikit demi sedikit, kami mulai menyatu sebagai tim dan para pemain baru mulai merasa nyaman. Aku ingin kami terus seperti ini," tambahnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Liga Inggris
Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Liga Inggris
Daftar Juara UCI MTB Eliminator World Cup 2024, Panggung Kalteng Dikenal Dunia

Daftar Juara UCI MTB Eliminator World Cup 2024, Panggung Kalteng Dikenal Dunia

Sports
Gagal Juara Liga Inggris, Arsenal Butuh Penyerang Lebih Tajam

Gagal Juara Liga Inggris, Arsenal Butuh Penyerang Lebih Tajam

Liga Inggris
Berpisah dengan Liverpool, Klopp Enggan Cepat Kembali Melatih

Berpisah dengan Liverpool, Klopp Enggan Cepat Kembali Melatih

Liga Inggris
Pebalap Indonesia Qarrar Firhand Raih Podium 3 di Italia Championship

Pebalap Indonesia Qarrar Firhand Raih Podium 3 di Italia Championship

Sports
Tangis Virgil van Dijk di Pelukan Juergen Klopp

Tangis Virgil van Dijk di Pelukan Juergen Klopp

Liga Inggris
Sisi Kebanggaan Shin Tae-yong terhadap Timnas Indonesia

Sisi Kebanggaan Shin Tae-yong terhadap Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Pesan Arteta Usai Arsenal Gagal Juara Liga Inggris 2023-2024

Pesan Arteta Usai Arsenal Gagal Juara Liga Inggris 2023-2024

Liga Inggris
Hodak Tanggapi Borneo FC Gugur dari Format Championship Series Liga 1

Hodak Tanggapi Borneo FC Gugur dari Format Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Madura United: Maung Analisis Kekuatan Lawan

Persib Bandung Vs Madura United: Maung Analisis Kekuatan Lawan

Liga Indonesia
Gelandang Man City Ungkap Faktor Arsenal Gagal Juara Liga Inggris

Gelandang Man City Ungkap Faktor Arsenal Gagal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Jadwal dan Hasil Undian Malaysia Masters 2024: Indonesia Kirim 13 Wakil

Jadwal dan Hasil Undian Malaysia Masters 2024: Indonesia Kirim 13 Wakil

Badminton
Daftar Top Skor Liga Spanyol: Sorloth Quattrick, Tinggalkan Bellingham

Daftar Top Skor Liga Spanyol: Sorloth Quattrick, Tinggalkan Bellingham

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com