Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Suarez Takkan Jadi "Pelayan" Messi

Kompas.com - 24/07/2014, 07:03 WIB
Ary Wibowo

Penulis

Sumber Goal
BARCELONA, KOMPAS.com — Striker Barcelona, Luis Suarez, dinilai mantan pelatihnya, Martin Lasarte, tidak akan menjadi "pelayan" Lionel Messi di Camp Nou. Suarez, kata dia, mempunyai talenta untuk menjadi bintang baru Barcelona.

Barcelona resmi merekrut Suarez dari Liverpool pada Jumat (11/7/2014). Striker Uruguay itu menandatangani kontrak selama lima tahun bersama skuad Blaugrana.

"Luis Suarez tidak akan menjadi pelayan Messi. Saya bisa melihat Suarez akan berkontribusi secara kolektif, tetapi bukan sebagai pelayan untuk para pemain lainnya," kata Lasarte.

Suarez dinilai akan menambah kuat amunisi lini depan Barcelona setelah kepergian Alexis Sanchez ke Arsenal. Terlebih lagi, bomber berusia 28 tahun itu nantinya bakal bermain bersama Messi dan Neymar.

"Itu (Suarez-Messi-Neymar) luar biasa. Di lini depan mereka terdapat talenta kekuatan mencetak gol dan karakter untuk menjadi seorang pemenang," kata Lasarte.

"Sekarang pekerjaan akan menjadi milik pelatih Luis Enrique karena dia harus mendapatkan hasil dari bakat dan ego masing-masing," tambahnya. 

Barcelona baru bisa menggunakan jasa Suarez pada Oktober. Sebab, pemain tersebut masih dalam masa hukuman dari FIFA, yakni tak boleh terlibat dalam berbagai kegiatan sepak bola setelah terbukti bersalah mengigit bek Italia, Giorgio Chiellini, pada Piala Dunia 2014.

"Jelas, mereka (FIFA) harus menghukumnya, tetapi sanksi itu gila dan terlalu berlebihan," tutur Lasarte.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Liga Indonesia
Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Badminton
Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com