Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gol Telat Postiga Gagalkan Kemenangan Atletico

Kompas.com - 08/01/2014, 07:14 WIB
Ary Wibowo

Penulis

VALENCIA, KOMPAS.com - Unggul 1-0 hingga menit ke-90, Atletico Madrid dipaksa bermain imbang 1-1 oleh Valencia pada leg pertama 16 besar Copa del Rey di Stadion Mestalla, Selasa atau Rabu (8/1/2014) dini hari WIB.

Atletico mampu unggul lebih dulu melalui gol Raul Garcia pada menit ke-72. Menerima umpan tendangan pojok, Garcia sukses melepaskan sundulan yang bolanya bersarang ke pojok atas gawang Thibaut Courtois.

Pada menit ke-93, Helder Postiga memupuskan harapan pendukung tim tamu untuk meraih kemenangan. Memanfaatkan umpan Sofiane Feghouli, Postiga mampu mencatatkan namanya di papan skor untuk menyamakan kedudukan sekaligus menutup laga dengan skor 1-1.

Kedua tim akan kembali berhadapan pada leg kedua di Stadion Vicente Calderon pada Selasa (14/1/2014).

Susunan Pemain:
Valencia: 13-Vicente Guaita, 12-Joao Pereira, 20-Ricardo Costa, 22-Jérémy Mathieu, 14-Juan Bernat (23-Sergio Canales Madrazo 74), 15-Javi Fuego, 18-Andres Guardado, 21-Daniel Parejo, 24-Michel (8-Sofiane Feghouli 63), 28-Federico Cartabia (2-Pablo Piatti 77), 9-Helder Postiga
Pelatih: Juan Antonio Pizzi

Atletico: 13-Thibaut Courtois, 3-Filipe Luis, 12-Toby Alderweireld, 23-Miranda, 6-Koke (5-Tiago 81), 8-Raul Garcia, 14-Gabi, 15-Josuha Guilavogui (10-Arda Turan 59), 19-Diego Costa, 20-Francisco Juanfran, 7-Adrian (11-Cristian Rodriguez 66)
Pelatih: Diego Simeone

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tekad Pemain Persib Akhiri Dahaga Juara Satu Dekade

Tekad Pemain Persib Akhiri Dahaga Juara Satu Dekade

Liga Indonesia
Harapan PBSI Usai Kervin/Marcus Pensiun: Fikri/Bagas-Leo/Daniel Capai Performa Terbaik

Harapan PBSI Usai Kervin/Marcus Pensiun: Fikri/Bagas-Leo/Daniel Capai Performa Terbaik

Badminton
PSSI Ungkap Alasan Harga Tiket Timnas Indonesia Melonjak Drastis

PSSI Ungkap Alasan Harga Tiket Timnas Indonesia Melonjak Drastis

Timnas Indonesia
Mundur dari Pelatnas, Kevin Sanjaya Ungkap Rasa Syukur

Mundur dari Pelatnas, Kevin Sanjaya Ungkap Rasa Syukur

Badminton
Alasan Paulo Fonseca Jadi Pilihan Utama untuk Melatih Milan

Alasan Paulo Fonseca Jadi Pilihan Utama untuk Melatih Milan

Liga Italia
SUGBK Gelar Konser Jelang Laga Timnas, PSSI Periksa Kualitas Rumput

SUGBK Gelar Konser Jelang Laga Timnas, PSSI Periksa Kualitas Rumput

Timnas Indonesia
Hasil Lisensi Klub PSSI: Hanya 9 Tim Liga 1 Lolos

Hasil Lisensi Klub PSSI: Hanya 9 Tim Liga 1 Lolos

Liga Indonesia
Ten Hag Tegaskan Man United Ingin Pertahankan Bruno Fernandes

Ten Hag Tegaskan Man United Ingin Pertahankan Bruno Fernandes

Liga Inggris
Kevin Sanjaya Mundur dari Pelatnas, Perpisahan The Minions Digelar di Indonesia Open 2024

Kevin Sanjaya Mundur dari Pelatnas, Perpisahan The Minions Digelar di Indonesia Open 2024

Badminton
Daftar Harga Tiket Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia, Termurah Rp 250.000

Daftar Harga Tiket Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia, Termurah Rp 250.000

Timnas Indonesia
Penampakan VAR Mobile yang Diterapkan di Championship Series Liga 1

Penampakan VAR Mobile yang Diterapkan di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Kemenpora Bersiap Indonesia Tuan Rumah Asian School Badminton Championship 2024

Kemenpora Bersiap Indonesia Tuan Rumah Asian School Badminton Championship 2024

Sports
Como 1907 Incar Kerja Sama dengan AC Milan dan Klub Serie A

Como 1907 Incar Kerja Sama dengan AC Milan dan Klub Serie A

Liga Indonesia
Orlando City Vs Inter Miami: Messi 'Hilang', Suarez Buntu, The Herons Tertahan

Orlando City Vs Inter Miami: Messi "Hilang", Suarez Buntu, The Herons Tertahan

Liga Lain
Jawaban Como soal Jalani Pramusim di Indonesia Usai Promosi ke Serie A

Jawaban Como soal Jalani Pramusim di Indonesia Usai Promosi ke Serie A

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com